Page 22 - Raise The Bar print
P. 22

Bagaimana               Cara           Memahami
                   Perkembangan            Peserta      Didik      dan
                   Menghadapi Berbagai Karakter Mereka?



              Memahami  perkembangan  peserta  didik  merupakan  kunci  utama
              untuk  menjadi  pendidik  yang  efektif.  Dengan  memahami  tahapan
              perkembangan fisik, kognitif, emosi, dan sosial peserta didik, pendidik
              dapat  menyesuaikan  pendekatan  dan  harapan  mereka  dengan  cara
              yang realistis.

                  Berikut beberapa langkah penting untuk mencapai pemahaman
              tersebut.
              1.   Pelajari  teori  perkembangan  anak  untuk  memahami  tahapan
                  perkembangan  peserta  didik  secara  fisik,  kognitif,  emosi,  dan
                  sosial.  Dengan  mengetahui  ciri-ciri  dan  tugas  perkembangan
                  yang  harus  dilakukan  pada  setiap  tahapan  usia  peserta  didik,
                  guru  dapat  memilih  pendekatan  yang  perlu  digunakan  dalam
                  menghadapi peserta didik.











              2.   Lakukan   pengamatan   dan   asesmen   terhadap   perilaku,
                  kemampuan,  dan  karakteristik  setiap  peserta  didik  secara
                  individu.  Hal  ini  bertujuan  untuk  mengidentifikasi  potensi,
                  kebutuhan  khusus,  serta  kesulitan  belajar  yang  mungkin
                  dialami.


                                                        RAISE THE BAR  11
   17   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27