Page 14 - E-Modul Edukasi Gizi Rematri Overweight New_Neat
P. 14
Pertemuan ke-2
Aktivitas Fisik dan Gaya
Hidup Sedentari
Tujuan Pembelajaran
1. Siswi yang mengikuti edukasi gizi dapat
menambah pengetahuan tentang aktivitas fisik
dan gaya hidup sedentari.
2. Siswi yang mengikuti edukasi gizi dapat
memahami konsep gaya hidup sedentari dalam
kehidupan sehari-hari
3. Siswi yang mengikuti edukasi gizi dapat
termotivasi untuk merubah gaya hidup dan
meningkatkan aktivitas fisik.
Capaian Pembelajaran
Setelah mempelajari materi ini diharapkan
siswi memahami:
1. -Pengertian aktifitas fisik dan gaya hidup
sedentari
2. -Bentuk-bentuk gaya hidup sedentari pada
remaja putri
3. Anjuran aktivitas fisik untuk remaja putri
4. Faktor mempengaruhi gaya hidup sedentari
bagi remaja putri
5. Hubungan antara gaya hidup sedentari
dengan dismenorea primer pada remaja putri
14