Page 60 - Perangkat Kumer 2024 Buku 1
P. 60

Pertemuan Ke-2
              Pendahuluan (10 Menit)

                            •  Pada Worksheet 10, peserta didik diminta  melengkapi paragraf rumpang menggunakan
                                possessive adjective yang tepat.
                            •  Pada Worksheet 1.11, peserta didik diminta muntuk mengisikan kosa kata yang berkaitan
                                dengan tubuh gorila dan orangutan. Pilihan jawaban  untuk setiap kosa kata yang  harus
                                diisikan sudah tersedia.
                            •  Pada bagian ini, peserta didik diminta untuk menuliskan deskripsi singkat dari orangutan dan
                                gorila. Peserta didik dapat menggunakan kosa kata yang sudah didapatkan pada
                                pembelajaran sebelumnya.

                            Instruksi pada Buku Siswa
                            •  Fill in the blanks with suitable expressions of have or has.
                            •  Fill in the blanks with the suitable possessive adjectives.
                            •  Match the picture and the physical appearances of gorillas and orangutans.
                            •  Look at Worksheet 11 and Worksheet 12 again. Fill in the table with a short description of
                                gorillas and orangutans. Number one has been done for you.

                            Section 4 – Viewing
                            •  Study the information about orangutans in Indonesia below. Then, answer the questions.

                            Instruksi untuk guru
                            •  Pada bagian ini peserta didik diminta untuk memperhatikan infografis yang diberikan. Setelah
                                itu, peserta didik diminta untuk menjawab pertanyaan sesuai infografis yang sudah dipelajari.

                            Section 5 − Your Turn: Reading
                            Instruksi pada Buku Siswa
                            •  Read the words. Discuss the meanings of the words with your classmates. You can also check
                                your dictionary







                            Instruksi untuk guru
                            •  Peserta didik diminta untuk mendiskusikan makna dari kata-kata yang ada pada tabel. Peserta
                                didik diperbolehkan untuk mencari makna dari kamus.
                                Bahasa guru:
                                “Read the words. Discuss the meanings of the words with your classmates. You can also check
                                your dictionary.”
                            •  Setelah mendapatkan makna dari kata-kata di Section 5a, peserta  didik diminta untuk
                                melengkapi teks rumpang pada Worksheet 15.
                            •  Peserta didik diminta membaca kembali teks pada bagian 2 dan 5 untuk melengkapi diagram.
                            Instruksi pada Buku Siswa
                            •  Read and fill in the blanks with the words in Section 5a.
                            •  State whether the following statements are true or false according to the text above. Circle T
                                or F.
                            •  Read the texts in Section 2 and 5 again.  Complete the diagram to map the differences
                                between orangutans and gorillas.

                            Section 6 − Fun Time
                            Instruksi pada Buku Siswa
                            •  Play a board game (passive voice, possessive adjective). Follow the instructions below
   55   56   57   58   59   60   61   62   63   64   65