Page 79 - Modul Teknik Pengeringan 2021
P. 79
hubungannya dengan faktor kondisi udara seperti suhu, tekanan udara,
tekanan uap air, dan sebagainya. Dengan adanya grafik ini maka
perencanaan tata udara menjadi lebih sederhana, karena tidak perlu
menggunakan hitungan matematis yang rumit. Grafik psikrometrik
merupakan tampilan secara grafikal sifat termodinamik udara antara
lain suhu, kelembaban, enthalpi, kandungan uap air dan volume
spesifik. Dalam grafik ini dapat langsung diketahui hubungan antara
berbagai parameter udara secara cepat dan presisi, baik yang berkaitan
dengan sifat fisik udara maupun sifat termiknya.
F. Referensi
[1] Supriyono. 2003. Mengukur Faktor-Faktor dalam Proses Pengeringan.
Bagian Pengembangan Kurikulum Direktorat Pendidikan Menengah
Kejuruan, Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah,
Departemen Pendidikan Nasional.
[2] Fachruddien , A.S. dan Cahyana Yuni Asmara. 1997. Pengeringan.
Penanganan Pasca Panen Bahan Hasil Pertanian. Depdikbud. Ditjen
Dikdasmen. PPPG Pertanian Cianjur.
[3] Muchtadi, Tien R. (1989) Teknologi Proses Pengolahan Pangan.
Petunjuk Laboratorium. Depdikbud. Direktorat Jenderal Pendidikan
Tinggi. PAU Pangan dan Gizi. Institut Pertanian Bogor.
[4] Wijandi, Soesarsono (2002) Penyimpanan dan Pergudangan
Komoditas Pertanian. Modul 2. Peranan, Jenis dan Faktor Berperan.
Fakultas Teknologi Pertanian. Institut Pertanian Bogor.
[5] Wirakartakusumah, M.A., Djoko Hermanianto, Nuri Andarwulan
(1989). Prinsip-prinsip Teknik Pangan. Bahan Pengajaran. Depdikbud.
Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi. PAU Pangan dan Gizi. Institut
Pertanian Bogor.
[6] Dikmenjur. 2003. Psikrometrik dan Chart. Modul Pembelajaran.
Proyek Pengembangan Pendidikan Berorientasi Keterampilan Hidup.
Departemen Pendidikan Nasional.
73