Page 17 - Flipbook Media Pembelajaran Sepak Takraw
P. 17

TEKNIK DASAR SEPAK TAKRAW








       3. MEMBAHU (KONTROL BAHU)




       Teknik  menahan  bola  menggunakan  bagian  tubuh  antara  leher  dan  lengan  (bahu)

       untuk  mempertahankan  serangan  lawan,  terutama  saat  posisi  bertahan  dalam

       keadaan terdesak dan kurang menguntungkan.



      Cara melakukan teknik membahu:

           Berdiri dengan kedua kaki terbuka selebar bahu.

           Pandangan tertuju pada arah datangnya bola.

           Bahu digerakkan ke atas saat bola datang

           Bola dikontrol pada bagian bawah dengan bagian depan

           bahu, posisi bahu dalam keadaan datar agar bola dapat
           memantul ke atas dengan baik.


           Untuk  keseimbangan,  kedua  tangan  dibuka  di  samping
           badan  dan  kedua  siku  dibengkokkan  sedikit.  Kedua  lutut

           ditekuk sedikit ke bawah serta berat badan terletak pada

           kaki yang berlawanan dengan bahu yang digunakan.                                          Contoh
                                                                                               Teknik Membahu
           Bola  dikontrol  diarahkan  ke  atas  melebihi  tinggi  kepala

           untuk memudahkan tindak lanjut.


















                                                          17
   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22