Page 29 - e-MODUL PEMBELAJARAN
P. 29

menganalisis  dan  mendiskusikan  konsep  yang  telah

                  dipelajari.

             4. Aplikasi, diskusi, dan penjelasan konsep

                  Tahap  aplikasi,  diskusi,  dan  penjelasan  konsep


                  merupakan  tahap  guru  menekankan  konsep  yang

                  dianggap penting melalui penjelasan konsep. Peserta

                  didik menarik kesimpulan dan dibimbing oleh guru.





         F. Kelebihan Teori  Konstruktivisme

                           Menurut  Suprijono  (2010)  kelebihan  pada  teori


             konstruktivisme, yaitu:

             1. Peserta  didik  dapat  mengembangkan  konsep  dari

                pengalaman belajar sebelumnya.

            2.  Pengalaman  pribadi  peserta  didik  dapat  membuat


                proses belajar mereka lebih bermakna.

             Kelebihan pada teori konstruktivisme menurut Riyanto

             (2010 : 147), yaitu:

             1. Membentuk  rasa  tanggung  jawab  kepada  peserta


                didik tentang belajar.

            2.  Meningkatkan  kemampuan  peserta  didik  untuk

                mengajukan  pertanyaan  dan  menemukan  jawaban


                sendiri.

            3.  Membantu  mengembangkan  pengertian  maupun

                pemahaman konsep secara lengkap.







                                                                                                              21

   DESAIN PEMBELAJARAN KIMIA
   24   25   26   27   28   29   30   31   32   33   34