Page 74 - Matematika-BG-KLS-I
P. 74
6. Menemukan Strategi Penjumlahan Berulang
z Peserta didik bermain penjumlahan dengan jari.
z Bapak/Ibu Guru menyiapkan kartu bilangan yang isinya adalah
penjumlahan berulang.
3. Penjumlahan Berulang
1 + 1 = 2 2 + 2 = 4 3 + 3 = 6 4 + 4 = 8 5 + 5 = 10
3 + 3 = 6.
Berapakah
1 + 1 = 2; 3 + 4?
2 + 2 = 4;
3 + 3 = 6
adalah penjumlahan berulang.
z Bapak/Ibu Guru mengeluarkan satu kartu bilangan dan meminta peserta
didik menghitungnya dengan jari mereka. Contoh:
1 + 1 = ...
z Peserta didik mengamati penjumlahan berulang yang ada di buku siswa.
z Bapak/Ibu Guru mengajukan pertanyaan:
“Bagaimana jumlah setiap benda dalam setiap kelompok yang kita
tambahkan?”
(Jawab: jumlahnya sama)
z Bapak/Ibu Guru memberikan penguatan bahwa penjumlahan berulang
adalah penjumlahan dengan bilangan yang sama.
66 Buku Panduan Guru Matematika untuk SD/MI Kelas I