Page 75 - Matematika-BG-KLS-I
P. 75
Ajukan soal tantangan berikutnya.
3 + 3 = 6, maka 3 + 4 = …?
Minta peserta didik menganalisis bahwa 4 adalah 3 + 1.
3 + 4 = 6 + 1 = 7
7. Ayo Berlatih
z Untuk menguatkan pemahaman peserta didik tentang materi ini,
mereka akan berlatih mengerjakan soal latihan. Bapak/Ibu Guru
dapat memperbanyak lembar ini karena buku siswa tidak boleh diisi.
Bapak/Ibu Guru juga dapat meminta peserta didik untuk menuliskan
jawabannya di buku catatan.
z Bapak/Ibu Guru perlu memotivasi peserta didik untuk mengerjakan soal
secara mandiri. Bapak/Ibu Guru perlu mendampingi peserta didik yang
masih membutuhkan bimbingan.
z Setelah peserta didik selesai mengerjakan, Bapak/Ibu Guru dapat
mendiskusikan jawabannya secara klasikal.
Kċci JaĬaba
3. Penjumlahan Berulang 2. Lengkapi gambar pada sayap kepik.
Tulis hasil penjumlahannya.
2 + 2 =... 4
2
0
1 + 1 =...
0 + 0 =...
1 + 1 = 2 2 + 2 = 4 3 + 3 = 6 4 + 4 = 8 5 + 5 = 10
3 + 3 = 6. 3 + 3 =... 6 5 + 5 =... 10
Berapakah 4 + 4 =... 8
1 + 1 = 2; 3 + 4?
2 + 2 = 4;
3 + 3 = 6
adalah penjumlahan berulang.
3. Hitunglah jumlah bulatan pada gambar berikut.
Ayo Berlatih
1. Tulis hasil penjumlahannya.
1 + 1 = 2
8 6
2 + 2 = 4
3 + 3 = 6
10
2 Penjumlahan sampai dengan 10 59 60 Matematika untuk SD/MI Kelas I
2 Penjumlahan sampai dengan 10 67