Page 51 - E-KLIPING KETENAGAKERJAAN 6 OKTOBER 2021
P. 51

Judul               Program Kartu Prakerja hadir menjawab isu utama ketenagakerjaan
                Nama Media          antaranews.com
                Newstrend           Kartu Pra Kerja
                Halaman/URL         https://www.antaranews.com/berita/2437797/program-kartu-prakerja-
                                    hadir-menjawab-isu-utama-ketenagakerjaan
                Jurnalis            redaksi
                Tanggal             2021-10-05 20:40:00
                Ukuran              0
                Warna               Warna
                AD Value            Rp 17.500.000
                News Value          Rp 52.500.000

                Kategori            Ditjen PHI & Jamsos
                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Positif



              Narasumber

              positive  -  Denni  Puspa  Purbasari  (Direktur  Eksekutif  PMO  kartu  Pra  Kerja)  Kartu  Prakarja
              menghadirkan  solusi  dengan  berbagai  reformasi  berkelanjutan  kepada  publik.  Di  antaranya
              dengan menekankan diri pada end to end digital, customer centric product, tim yang solid, serta
              good governance yang diakui BPK, BPKP dan KPK

              neutral - Denni Puspa Purbasari (Direktur Eksekutif PMO kartu Pra Kerja) Kami dengan melihat
              konteks  sosial  di  masyarakat.  Karena  itu,  situs  web  prakerja.go.id  pun  sangat  berbeda  bila
              dibandingkan portal institusi milik pemerintah lainnya. Kami berusaha dekat dengan konsumen,
              termasuk dengan menggunakan bahasa kekinian

              neutral - Denni Puspa Purbasari (Direktur Eksekutif PMO kartu Pra Kerja) Membangun manusia,
              seperti dilakukan dalam Program Kartu Prakerja, merupakan pembangunan yang tak kelihatan
              barangnya.  Prosesnya  panjang,  harus  telaten.  Kita  tak  boleh  putus  asa  untuk  membawa
              masyarakat kita pada perbaikan dan pengembangan sumber daya manusia



              Ringkasan

              Direktur  Eksekutif  Manajemen  Pelaksana  Program  Kartu  Prakerja  Denni  Puspa  Purbasari
              mengatakan Program Kartu Prakerja hadir untuk menjawab dua isu utama ketenagakerjaan di
              Indonesia yaitu permasalahan lowongan pekerjaan dan rendahnya kemampuan angkatan kerja.



              PROGRAM KARTU PRAKERJA HADIR MENJAWAB ISU UTAMA KETENAGAKERJAAN

              Direktur  Eksekutif  Manajemen  Pelaksana  Program  Kartu  Prakerja  Denni  Puspa  Purbasari
              mengatakan Program Kartu Prakerja hadir untuk menjawab dua isu utama ketenagakerjaan di
              Indonesia yaitu permasalahan lowongan pekerjaan dan rendahnya kemampuan angkatan kerja.





                                                           50
   46   47   48   49   50   51   52   53   54   55   56