Page 349 - E-KLIPING KETENAGAKERJAAN 23 JULI 2020
P. 349

Kadis  Ketenagakerjaan  dan  Transmigrasi  BU,  Drs.  Fahrudin  menuturkan  Pemkab  BU  sudah
              memanggil tiga perusahaan yang melakukan PI IK dan merumahkan karyawan tersebut Hal ini
              terkait dengan hak-hak karyawan yang kena PHK atau dirumahkan. "Dari 200 karyawan yang
              bekerja  di  sektor  formal  tersebut,  ada  yang  memang  hak-hak  mereka  mulai  dari  gaji  dan
              pesangon  yang  belum  dibayar.  Itu  yang  kini  tengah  kita  mediasi  dengan  manajemen
              perusahaan," katanya.

              Sedangkan  tiga  perusahaan  yang  melakukan  PHK  tersebut  karena  menghentikan  produksi
              sementara  karena  pandemi  Covid-19.  Bahkan  beberapa  perusahaan  sudah  menghentikan
              sementara aktivitas. (qia)





































































                                                           348
   344   345   346   347   348   349   350   351   352   353   354