Page 17 - Modul Ajar Fix per jenjang_2024/2025
P. 17

Pertemuan 2

                     Aktivitas Guru                            Aktivitas Peserta Didik           Waktu
                     1.  Membuka       pelajaran      dengan  Membaca           doa        dan  5 menit
                        mengkondisikan       peserta    didik  menunjukan kehadiran

                        untuk  belajar,  membaca  doa  dan

                        mendata kehadiran peserta didik.
                     2.  Mengingatkan  kembali  tugas  pada  Menjawab  pertanyaan  yang  5 menit

                        materi  pembelajaran  sebelumnya  dikemukakan guru

                        terkait bentuk sejarah sosiologi
                     3.  Mengkondisikan      peserta    didik  Menyiapkan LKPD 1 dan LKPD  5 menit

                        untuk melaksanakan presentasi          2  untuk  dipresentasikan,  dan

                                                               berbagi tugas siapa yang akan
                                                               mempresentasikan

                     4.  Memfasilitasi     peserta     untuk  Setiap kelompok                    40
                        melakukan       presentasi     secara  mempresentasikan hasil            menit

                        bergantian                             pengamatan dan simulasi

                                                               LKPD 1 ementara kelompok
                                                               lain menanggapi dan memberi

                                                               pertanyaan

                     2.  Memberi verifikasi dan penguatan      Menyimak verifikasi dan           25
                         (Lampiran Materi Ajar 1. Sejarah      penguatan yang disampaikan        menit
                         dan Pengertian Sosiologi)
                                                               guru

                     3.  Guru dan peserta didik melakukan      melakukan refleksi dan penilaian  10
                         refleksi dan penilaian proses berupa   proses berupa kuis               menit
                         kuis (Contoh Soal Lampiran 3.
                         I.Instrumen Tes no 1 dan 2 . (10
                         menit)





























                                                                10
   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22