Page 6 - E-book Terintegrasi Potensi Lokal Pembuatan Petis Berbasis PBL-SESD
P. 6
E. Tujuan Pembelajaran
1. Siswa mampu menjelaskan keterkaitan antara proses pembuatan petis dengan
metode pemisahan campuran filtrasi.
2. Siswa mampu mendeskripsikan definisi metode pemisahan campuran filtrasi
3. Siswa mampu mengetahui tujuan dilakukannya metode pemisahan campuran
4. Siswa mampu menyebutkan contoh penggunaan metode pemisahan campuran
dalam kehiduan sehari-hari.
6
6