Page 66 - e-modul Akuntansi Keuangan 1_Neat
P. 66

e-modul Akuntansi Keuangan I – Politeknik Negeri Bali


                           Metode persediaan dapat dicermati pada video berikut:
























                       4.  Nilai Realisasi Neto (Net Realizable Value/NRV)
                                Persediaan  harus  disajikan  sebesar  nilai  terendah  antara  biaya

                           perolehan dan nilai realisasi neto. Nilai realisasi neto adalah taksiran harga

                           penjualan  dalam  kegiatan  usaha  normal  dikurangi  taksiran  biaya
                           penyelesaian  dan  taksiran  biaya  yang  diperlukan  untuk  melakukan

                           penjualan.  Untuk  menentukan  Lower  Of  Cost  or  Net  Realizable  Value
                           (LCNRV),  adalah  dengan  menentukan  nilai  terendah  antara  biaya

                           perolehan dengan nilai realisasi neto.
                            Item            Biaya Perolehan      Nilai Realisasi      LCNRV (Rp)

                                            (Rp)                 Neto (Rp)
                            Anggur          8.225.000            8.175.250            8.175.250

                            Apel            12.340.000           12.345.000           12.340.000
                            Alpukat         10.889.500           10.878.500           10.878.500

                            Mangga          9.679.250            9.670.000            9.670.000
                                            41.134.250                                41.063.750


                           Ayat jurnal penyesuaian adalah sebagai berikut:

                            Kerugian karena penurunan nilai persediaan  Rp. 70.500

                                   Persediaan                                                       Rp. 70.500
                            (Rp. 41.134.250 - Rp, 41.063.750)


                   4.  AKIBAT KESALAHAN MENCATAT PERSEDIAAN
                              Kesalahan  dalam  mencatat  jumlah  persediaan  barang  akan

                       mempengaruhi  neraca  dan  laporan  laba  rugi.  Kesalahan-kesalahan  yang


                                                                                                       62
   61   62   63   64   65   66   67   68   69   70   71