Page 369 - E-Book seni budaya kelas 12
P. 369

Dalam  pembahasan pembelajaran  di kelas x bab 6, telah  disinggung
                   tentang kepanitiaan sebuah pertunjukan tari, dengan urutan sebagai berikut.

                   a.    TimProduksi
                       (1)  Pimpinan Produksi
                       (2)  Sekretaris Produksi
                       (3)  Bendahara
                       (4)  Seksi Dokumentasi
                       (5)  Seksi Publikasi
                       (6)  Seksi Pendanaan
                       (7)  Tiketing

                   b.    House Manajer
                       (1)  Keamanan
                       (2)  Akomodasi
                       (3)  Konsumsi
                       (4)  Transportasi
                       (5)  Seksi Gedung

                   c.     TimArtistik
                       (1)  Sutradara/Koreografer
                       (2)  Pimpinan Artistik/Art Director
                       (3)  Stage Manajer
                       (4)  Penata Panggung/Scenery
                       (5)  Penata Cahaya
                       (6)  Penata Rias dan Busana
                       (7)  Penata Suara
                       (8)  Penata Musik/Sound

                       Untuk memudahkan kegiatan pembelajaran  siswa, sebaiknya guru
                   membimbing kembali siswa untuk membuat susunan kepanitian di atas sampai
                   pada cara pembuatan  jadwal latihan.  Jika diperlukan, bimbing juga cara
                   membuat proposal untuk pengajuan dana pada sponsor dengan mencontoh
                   beberapa jenis proposal yang memiliki karakteristik kegiatan yang sama.




















                   Seni Budaya                                                            355
   364   365   366   367   368   369   370   371   372   373   374