Page 23 - E-Modul Asam Basa
P. 23

MATERI
                                           KEGIATAN PEMBELAJARAN 2
                                              KEKUATAN ASAM BASA





                 A.  TUJUAN PEMBELAJARAN

                     Setelah  kegiatan  pembelajaran  2,  peserta  didik  dapat  menjelaskan  asam  basa  dalam
                     kehidupan  sehari-hari.  Serta  melakukan  percobaan  mengidentifikasi  bahan  makanan

                     mengandung boraks dan formalin menggunakan cara sederhana dengan indikator alami

                     asam basa.

                 B.  FENOMENA

                              Keindahan warna bunga Hydrangea                  Fakta Unik!
                              Pernahkah kalian melihat bunga hydrangea

                         yang mekar dengan warna-warna indah seperti
                         biru, merah muda, ungu, atau bahkan campuran
                         di  antaranya?  Mengapa  bunga  yang  sama  bisa
                         memiliki  warna  yang  berbeda?  Apakah  kalian
                         tahu bahwa warna-warna cantik ini tidak hanya

                         bergantung  pada  genetik  tanaman,  tetapi  juga
                         pada sesuatu yang lebih menarik: tanah di mana
                         mereka tumbuh!
                              Bunga  hydrangea  memiliki  kemampuan
                         unik  untuk  berubah  warna  berdasarkan
                         keasaman  (pH)  tanah  di  sekitarnya.  Di  tanah   Gambar 2. 1 Bunga Hydrangea
                                                                                    (Sumber :
                         yang  asam,  bunga  hydrangea  cenderung       https://images.app.goo.gl/dKHBmQbD
                         berwarna  biru,  sementara  di  tanah  yang  lebih        bTUY5Jci7)
                         basa,  bunga  ini  akan  berubah  menjadi  merah
                         muda atau ungu. Keanekaragaman warna bunga
                         hydrangea    menjadi  daya  tarik  tersendiri  bagi
                         yang    menanamnya.     Bagaimanakah     cara

                         mengidentifikasi  sifat  asam  atau  basa  suatu
                         sampel tanah?
                 C.  URAIAN MATERI

                         Pada  saat  banjir  melanda,  maka

                     aliran listrik dipadamkan guna mencegah
                     agar  tidak  menimbulkan  korban  akibat

                     tersengat arus listrik.


                                                                    Gambar 2. 2 Pemadaman Listrik saat Banjir
                                                       (Sumber : https://images.app.goo.gl/dmWpTyUwDTVXLNmx5)




                                                                                                               14
   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27   28