Page 21 - BUKU PANCASILA FIX
P. 21

3.   KRITERIA PENILAIAN
                       menyentuh ranah psikomotorik, logis, sistematis dan jelas


                   4.   INDIKATOR KINERJA (RUBBRIC)
                            GRADE               SKOR                  INDIKATOR KINERJA (RUBBRIC)
                         Sangat kurang          <25         tidak menyentuh ranah psikomotorik, logis,
                                                            sistematis dan jelas
                            Kurang             26-45        menyentuh ranah psikomotorik, namun tidak logis,
                                                            sistematis dan jelas
                             Cukup             46-65        menyentuh ranah psikomotorik, logis, namun tidak
                                                            sistematis dan jelas
                              Baik             66-85        menyentuh ranah psikomotorik, logis, sistematis
                                                            namun tidak jelas
                          Sangat Baik           >85         menyentuh ranah psikomotorik, logis, sistematis
                                                            dan jelas



                                           FORMAT RANCANGAN TUGAS ( tidak wajib)


                   MATA KULIAH : PENDIDIKAN PANCASILA
                   SEMESTER              : I                                 SKS           : 2
                   MINGGU KE             : 14                                TUGAS KE      : 1

                   I.    TUJUAN TUGAS
                       Melalui tugas  ini mahasiswa berkontribusi terhadap sosialisasi Pancasila melalui media
                       internet

                   II.   URAIAN TUGAS
                       1.   Mahasiswa membuat film singkat terkait dengan nilai-nilai Pancasila.
                       2.   Film tersebut diupload  di youtube


                   III.  KRITERIA PENILAIAN
                       Di upload di youtube, jelas pesan nilai-nilai Pancasilanya, realistis, menarik.

                   IV.  INDIKATOR KINERJA (RUBBRIC)
                            GRADE               SKOR                  INDIKATOR KINERJA (RUBBRIC)
                         Sangat kurang          <25         Tidak di upload di youtube, jelas pesan nilai-nilai
                                                            Pancasilanya, realistis, menarik.
                            Kurang             26-45        Di upload di youtube, namun tidak jelas pesan nilai-
                                                            nilai Pancasilanya, realistis, menarik.
                             Cukup             46-65        Di upload di youtube, jelas pesan nilai-nilai

                                                                                                            xx
   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25   26