Page 37 - Hadits-Jibril-Penjelasan-Hadits-Jibril-Memahami-Pondasi-Iman-Yang-Enam-Dr.-H.-Kholilurrohman-MA
P. 37

20 | H a d i t s   J i b r i l

                  dari    Allah,   bagaimana     mungkin     mereka
                  mentauhidkan-Nya?!  Lihat  misalkan  firman  Allah
                  tentang  orang-orang  kafir  yang  berkata  kepada
                  Nabi  Hud:  ”Kami  katakan  bahwa  tidak  lain
                  engkau  telah  diberi  keburukan  atau  dicelakakan
                  oleh  sebagian  tuhan kami” (QS. ). Sementara Ibn
                  Taimiyah  berkata  bahwa  dalam  keyakinan  orang-
                  orang  musyrik  tentang  sesembahan-sesembahan
                  mereka  tersebut  tidak  memberikan  manfaat  dan
                  bahaya  sedikit-pun.  Dari  mana  Ibn  Taimiyah
                  berkata  semacam  ini?!  Bukankah  ini  berarti  ia
                  membangkang        kepada     apa    yang    telah
                  difirmankah  Allah?!

                         Anda  lihat  lagi  ayat  lainnya  dari  firman
                  Allah  tentang  perkataan-perkataan  orang  kafir
                  tersebut:

                                 ر
                                               ر
                 ْلىإْلصيْلافْمهئاكشلْناكْامفْانئاكشلْاذىوْمهمعزبْللْاذى
                                          ر
                                      مهئاكشْلىإْلصيْوهفْللْناكْاموْللا


                  Dalam  ayat  ini  orang-orang  musyrik  tersebut
                  mendahulukan  sesembahan-sesembahan  mereka
                  atas Allah dalam perkara-perkara sepele.

                    Kemudian  lihat  lagi  ayat  lainnya  tentang
                  keyakinan  orang-orang musyrik, firman Allah:

                      ر
                   ْ  ءاكشْمكيفْمنهأْمتمعزْنيذلاْمكئاعفشْنمْمكعمْىرنْامو
   32   33   34   35   36   37   38   39   40   41   42