Page 55 - E-Modul Puff Pasty
P. 55
54
No Indikator Kriteria Penilaian Skor
Apabila persiapan alat sesuai dan lengkap dengan yang ditentuka.
(Terdiri dari: timbangan, rolling pin, mixer, scraper, loyang, kuas, 4
baskom, pisau dan oven).
Apabila persiapan alat sesuai tetapi kurang lengkap dengan yang
ditentukan. (Terdiri dari: timbangan, rolling pin, mixer, scraper, 3
Persiapan loyang, kuas, baskom, pisau dan oven).
Alat Apabila persiapan alat kurang sesuai dan kurang lengkap, kurang 3-
4 alat dengan yang ditentukan. (Terdiri dari: timbangan, rolling pin, 2
mixer, scraper, loyang, kuas, baskom, pisau dan oven).
Apabila persiapan alat kurang sesuai dan kurang lengkap, kurang 5-
6 alat dengan yang ditentukan. (Terdiri dari: timbangan, rolling pin, 1
Persiapan mixer, scraper, loyang, kuas, baskom, pisau dan oven).
Kerja Apabila persiapan bahan sesuai dan lengkap dengan yang
ditentukan. (Terdiri dari: tepung terigu, korsvet, telur, margarin, 4
gula, air dan filling).
Apabila persiapan bahan kurang sesuai dan kurang lengkap dengan
yang ditentukan. (Terdiri dari: tepung terigu, korsvet, telur, 3
Persiapan margarin, gula, air dan filling).
Bahan Apabila persiapan bahan kurang sesuai dan kurang lengkap, kurang
3-4 bahan dengan yang ditentukan. (Terdiri dari: tepung terigu, 2
korsvet, telur, margarin, gula, air dan filling).
Apabila persiapan bahan kurang sesuai dan kurang lengkap, kurang
5-6 bahan dengan yang ditentukan. (Terdiri dari: tepung terigu, 1
korsvet, telur, margarin, gula, air dan filling).
Mengolah puff pastry sesuai resep dan mengikuti seluruh
langkah pembeuatan yang sudah ditentukan pada 4
perencanaan tertulis.
Mengolah puff pastry sesuai resep tetapi kurang mengikuti seluruh
langkah pembuatan yang sudah ditentukan pada perencanaan 3
Teknik tertulis.
Pengolahan Mengolah puff pastry sesuai resep tetapi tidak mengikuti seluruh
langkah pembuatan yang sudah ditentukan pada perencanaan 2
tertulis.
Mengolah puff pastry tidak sesuai resep dan tidak mengikuti
seluruh langkah pembuatan yang sudah ditentukan pada 1
perencanaan tertulis.
Proses
Pengolahan Apabila waktu pengolahan sekitar 100-110 menit. 4
Waktu Apabila waktu pengolahan sekitar 111-120 menit. 3
Pengolahan Apabila waktu pengolahan sekitar 121-130 menit. 2
Apabila waktu pengolahan lebih dari 130 menit. 1
Alat dan kondisi tempat kerja sangat dijaga kebersihan dan 4
kerapiannya.
Alat dan kondisi tempat kerja cukup dijaga kebersihan dan 3
Kebersihan kerapiannya.
Pengolahan Alat dan kondisi tempat kerja kurang dijaga kebersihan dan
kerapiannya. 2
Alat dan kondisi tempat kerja tidak4 dijaga kebersihan dan
kerapiannya. 1