Page 75 - Microsoft Word - Salinan PermenPANRB Sistem Manajemen Kinerja.docx
P. 75
- 67 -
untuk rencana aksi/ inisiatif strategis tersebut, maka nilai
rencana aksi/ inisiatif strategis tersebut dikonversi menjadi 120.
FORMAT B.3.1
PENGUKURAN TERHADAP RENCANA AKSI/ INISIATIF STRATEGIS
PERIODE PENILAIAN:
(NAMA INSTANSI)
….. JANUARI SD … DESEMBER TAHUN ….
PEGAWAI YANG DINILAI PEJABAT PENILAI KINERJA
NAMA NAMA
NIP NIP (*opsional)
PANGKAT/GOL PANGKAT/GOL
RUANG RUANG
JABATAN JABATAN
UNIT KERJA INSTANSI
PERIODE
PENGUKURAN
RENCANA RENCANA INDIKATOR TARGET REALISASI CAPAIAN NILAI
KINERJA AKSI/ KEBERHASILAN RENCANA
PADA SKP INISIATIF RENCANA AKSI/ AKSI/
STRATEGIS INISIATIF INISIATIF
STRATEGIS STRATEGIS
Rencana Rencana Indikator Rencana Target
Kinerja 1 Aksi 1 Aksi 1.1 Rencana
Aksi 1.1
Rencana Indikator Rencana Target
Aksi 2 Aksi 1.2 Rencana
Aksi 1.2
f) Nilai Akhir Periodik SKP diperoleh berdasarkan penjumlahan Nilai
Rencana Aksi/Inisiatif Strategis dan Nilai Kinerja Utama (apabila
terdapat Kinerja utama yang bisa diukur sesuai periode
pengukuran yang ditetapkan Instansi) menggunakan formula
sebagai berikut:
Nilai 1+Nilai 2
Nilai Periodik SKP =
2
dimana:
1) Nilai 1 adalah rata-rata nilai rencana aksi/ inisiatif strategis.
2) Nilai 2 adalah rata-rata nilai Kinerja utama yang dapat diukur
sesuai periode pengukuran yang ditetapkan instansi.
7. Tata cara pengukuran perilaku kerja:
a) Pengukuran perilaku kerja periodik terdiri atas:
1) penilaian perilaku kerja melalui survey secara tertutup bagi
Instansi Pemerintah telah menerapkan penilaian perilaku kerja
berdasarkan penilaian rekan kerja setingkat dan/atau bawahan
langsung
2) penilaian perilaku kerja oleh pejabat penilai Kinerja bagi
Instansi Pemerintah belum menerapkan penilaian perilaku kerja