Page 178 - Profil PMKS Update 2014_Neat
P. 178
Profil Penyandang Masalah Kesejahteraan Sosial 2012
Gambar 8.5
Persentase Penyandang Disabilitas Berumur 5 Tahun Ke Atas menurut Partisipasi
Sekolah dan Tipe Daerah, 2006, 2009, dan 2012
80
71,19
70 66,22
61,41 62,39
60
51,64 51,78
50 46,97
41,73
40 34,20
31,01 30,99
30
23,60
20
10 7,61 5,20 6,49
2,77 1,39 3,40
0
2006 2009 2012 2006 2009 2012
Perkotaan Perdesaan
Tidak/Belum Pernah Sekolah Masih Sekolah Tidak Sekolah Lagi
Sumber: BPS, Susenas 2012
Berdasarkan pendidikan tertinggi yang ditamatkan, seperti yang ditampilkan
pada Tabel 8.7, persentase tertinggi penyandang disabilitas berumur 15 tahun ke
atas adalah tamat setingkat SD ke bawah yaitu sebesar 89,47 persen pada tahun
2006, sebesar 81,26 persen pada tahun 2009, dan sebesar 81,81 persen pada
tahun 2012. Pada tahun 2012, persentase penyandang disabilitas yang
menamatkan SMP atau sederajat sebesar 8,75 persen, dan yang menamatkan
SM/sederajat ke atas sebesar 9,44 persen.
ng Disabilit
Penyandang Disabilitas
as
Penyandang Disabilitas
Penyanda
0
| 150 Penyandang Disabilitas Penyanda ng Disabilit as

