Page 10 - MODUL DARING SISTEM PENGATURAN_Neat
P. 10

juga  diterapkan  pada  industri  kimia,  makanan,  tekstil,  pengilangan,  dan  lain-lain.

                        Sistem kontrol energi seperti pengendalian pembangkitan dan pendistribusian tenaga
                        listrik  juga  menggunakan  sistem  pengaturan.  Contoh  lain  dari  penerapan  sistem

                        pengaturan  adalah  sistem  kontrol  numerik  seperti  pengontrolan  operasi  yang

                        membutuhkan  ketelitian  tinggi  dalam  proses  yang  berulang-ulang.  Hal  ini  dapat
                        dilihat  pada  proses  pengeboran,  pembuatan  lubang,  pengelasan  dan  pekerjaan-

                        pekerjaan otomotif.
                              Selanjutnya,  sistem  kontrol  transportasi  seperti  elevator,  eskalator,  pesawat

                        terbang, kereta api, dan  conveyor  juga menggunakan sistem pengaturan.  Di dalam

                        sistem  kontrol  servomekanis,  yaitu  sistem  yang  berhubungan  dengan  posisi,
                        kecepatan dan pergerakan, juga menerapkan sistem pengaturan.






















































                        Pengantar Teknik Pengaturan I                                                 9
   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15