Page 10 - C:\Users\LENOVO\Documents\Flip PDF Professional\booklet biotek\
P. 10

CALPIS & AQUAFABA





          Apa itu calpis?

                        Calpis  atau  calpico  adalah  salah  satu
          minuman  bakteri  asam  laktat  yang  merupakan

          minuman  dengan  tampilan  putih  dan  rasa  asam
          manis  yang  dibuat  dari  fermentasi  bakteri  asam
          laktat.  Calpis  merupakan  minuman  yang  memiliki
          karakteristik halus, tekstur encer, sedikit asam dan

          manis (Tatebayashi, 2022).
                        Calpis berbahan dasar susu yang difermentasi dengan
         kultur    starter    alami    yang     mengandung        beberapa
         mikroorganisme.  Pembuatan  calpis  dapat  divariasikan  dengan

         bahan  lainnya  yang  memiliki  kandungan  sama  seperti  susu,
         salah satunya air rendaman kedelai (aquafaba).


         Aquafaba
                                Aquafaba merupakan air rendaman kacang
                       yang  dapat  diperoleh  dari  kacang  yang  direbus.

                       aquafaba  juga  dapat  dihasilkan  dari  kacang
                       kedelai  (Rama  &  Wijaya,  2022).  Aquafaba
                       mengandung karbohifrat dan protein yang
         didapatkan  dari  pelepasan  molekul  organik  saat  perendaman

         dan  pemasakan  kedelai  (Choden  et  al.,  2023).  Dalam  hal
         tersebut,  kedelai  yang  dapat  digunakan  seperti,  kedelai  putih
         atau kedelai hitam.

     5
   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15