Page 24 - E-Book Kalkulus Integral
P. 24
LATIHAN SOAL
1. Sebuah bola di lempatkan ke atas dari permukaan bumi dengan kecepatan awal 96
feet per detik. Berapa tinggi maksimum yang dicapai?
2. Berapa percepatan tetap yang akan menyebabkan sebuah mobil menambah
kecepatannya dari 45 ke 60 mill per jam dalam waktu 10 detik
2
3. Tentukan apakah ∫ (1 + )3 dapat diselesaikan dengan menggunakan aturan
integral yang memuat integral dengan bentuk + dengan pangkat pecahan?
Kalkulus Integral berbasis Project Based Learning 20