Page 15 - Modul Aljabar
P. 15

3 1
                               Contoh :     = [     ]
                                        2×2
                                               1 4
                           9.  Matriks Simetri Miring
                               matriks  simetri  yang  elemen-elemennya,  selain  elemen
                               diagonal, saling berlawanan.
                                                0   5 −7
                               Contoh :    3×3  = [−5 0 −2]
                                                7   2    0

                        1.3 Matriks  Elementer  dan  Metode  untuk  Menemukan  Invers
                           Matriks
                        1.3.1  Matriks Elementer


                           Matriks  elementer  adalah  sebuah  matriks  n  x  n  yang  diperoleh
                        dengan  melakukan  sebuah  operasi  baris  elementer  terhadap  matriks

                        identitas n x n.
                        Contoh 7.1 :
                            2   0
                          [     ]  adalah  matriks  elementer  yang  diperoleh  dengan
                            0   1
                                                           1  0
                           mengalikan baris pertama matriks [  ] dengan 2
                                                           0  1
                             1   0   0
                          [ 0   1   0]  adalah  matriks  elementer  yang  diperoleh  dengan
                            −4 0     1
                           menjumlahkan -4 kali baris pertama pada kolom ketiga dari matriks
                            1 0 0
                           [0 1 0]
                            0 0 1

                           Operasi  baris  elementer  terhadap  sebuah  matriks             

                        menghasilkan  matriks  yang  sama  dengan  perkalian  kiri  matriks  A
                        dengan  matriks  elementer  yang  bersesuaian  dengan  operasi  baris
                        tersebut.







                                                      10
   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20