Page 24 - eBook Manajemen Pengantar_Neat
P. 24

BAB 02


                                                                  EVOLUSI

                                              TEORI MANAJEMEN









             TUJUAN

             Setelah mempelajari bab ini, pembaca diharapkan mampu:
             1.  Memahami sejarah munculnya teori manajemen
             2.  Menjelaskan teori manajemen.
             3.  Menggambarkan cara-cara teori manajemen digunakan.
             4.  Menjelaskan  perbedaan  antara  teori  manajemen  ilmiah,  aliran
                  organisasi klasik, aliran perilaku, dan aliran ilmu manajemen pada
                  teori manajemen.
             5.  Memahami sejarah perkembangan pendekatan sistem,  pendekatan
                  kontingensi, dan pendekatan dinamik teori manajemen.


             ISTILAH-ISTILAH POKOK

             •   Teori                       •   Sinergi
             •   Teori Manajemen Ilmiah      •   Sistem terbuka
             •   Sistem upah diferensial     •   Sistem tertutup
             •   Teori Organisasi Klasik     •   Pembatas sistem
             •   Birokrasi                   •   Aliran
             •   Zone of Indefference        •   Pendekatan kontingensi
             •   Aliran perilaku             •   Pendekatan dinamis
             •   Hawthorne effect
             •   Teori X
             •   Teori Y
             •   Aliran manajemen Ilmiah
             •   Pendekatan sistem
             •   Subsistem




               Evolusi Teori Manajemen                                         13
   19   20   21   22   23   24   25   26   27   28   29