Page 21 - MAJALAH 226
P. 21

PENG A W AS AN






            oleh Doli, pengangkatan PPPK
            baru bisa berlangsung jika turunan
            dari UU ASN 2023 tersebut,
            berupa PP telah diterbitkan oleh
            pemerintah. PP inilah yang nantinya
            akan menjadi petunjuk teknis dan
            petunjuk pelaksana bagi seluruh
            instansi dan lembaga negara
            yang akan menjadikan honorer di
            lingkungannya menjadi PPPK.
               Selain itu, dalam PP tersebut,
            nanti akan ada aturan mengenai
            kriteria tenaga honorer yang
            diangkat menjadi PPPK beserta
            jabatan yang bisa diisi. Doli
            mengingatkan pemerintah agar UU
            ASN 2023 pengganti UU Nomor
            5/2014 tentang Aparatur Sipil Negara
            ini benar-benar bisa menuntaskan   FOTO: MENTARI/NR
            masalah honorer.
               Selain mendesak terbitnya PP,    Wakil Ketua Komisi II DPR RI Junimart Girsang.
            Doli juga minta pemerintah agar
            rumusan dalam PP mengatur secara
            terperinci mekanisme pengangkatan.   masalah tenaga honorer,” tegas Doli.   Pertanyaan kemudian muncul,
            Jika aturan di PP tidak terperinci,   Ditambahkannya, saat ini kita sudah   kapan PP tersebut diterbitkan? Dalam
            lanjut Doli, maka target penuntasan   mengenal ASN terdiri dari dua, PNS   siaran pers yang dirilis oleh Humas
            masalah honorer tidak akan tercapai.   dan PPPK. Bagaimana nanti mereka   MenPAN dalam situs resmi menpan.
            Termasuk soal konsep PPPK paruh   semua (honorer, red) ini diangkat   go.id, Azwar Anas menargetkan,
            waktu, harus jelas pengaturannya   statusnya menjadi PPPK, tapi nanti   PP turunan UU ASN 2023 akan
            dalam PP.                         akan ada konsep baru, PPPK itu ada   rampung pada akhir 2023 mendatang.
               “Intinya adalah, kami ingin    PPPK penuh waktu dan paruh waktu.   Sekretaris MenPANRB Rini Widyantini
            PP itu harus detail, harus jelas   Itulah yang kemudian harus detail   juga menginformasikan bahwa PP
            bagaimana kita menyelesaikan      dijelaskan konsepnya.            tentang PPPK tengah dibahas dan
                                                                               akan ditetapkan tiga bulan kemudian.
                                                                                  Dalam kesempatan berbeda,
                                                                               Wakil Ketua Komisi II DPR Syamsurizal
                                                                               menjelaskan bahwa dalam UU ASN
                                                                               yang baru disahkan beberapa waktu
                                                                               lalu juga menyetarakan penghasilan
                                                                               PNS dan PPPK.
                                                                                  Meskipun penghasilan yang
                                                                               didapat PNS dan PPPK telah
                                                                               disetarakan dalam UU ASN tetap
                                                                               ada yang membedakan kedua
                                                                               status pegawai ini, yaitu perihal masa
                                                                               pekerjaan. Menurut politisi F-PPP
                                                                               ini, masa kerja PNS berlaku sampai
                                                                               pensiun, sementara masa kerja PPPK
                                                                               disesuaikan dengan batas waktu
                                                                               perjanjian atau kontrak kerja yang
            FOTO: GERALDI/NR                                                   disepakati dengan pemerintah dalam

                                                                               hal ini lembaga atau instansi yang
            Wakil Ketua Komisi II DPR Syamsurizal.                             dinaunginya.   ayu/mh


                                                                          TH. 2023     EDISI 226     PARLEMENTARIA        21
   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25   26