Page 44 - Stabilitas Edisi 213 Tahun 2025
P. 44

moneter, industri jasa keuangan,
                                                                               para pelaku usaha, masyarakat, serta
                                                                               pemangku kepentingan lainnya
                                                                               dibutuhkan tidak hanya dalam konteks
                                                                               pencapaian outlook kinerja SJK, namun
                                                                               dalam memaksimalkan kebermanfaatan
                                                                               SJK bagi perekonomian nasional,” kata
                                                                               Mahendra.
                                                                                  Guna mendorong kinerja pasar
                                                                               modal, OJK pada Februari 2025
                                                                               menerbitkan Peraturan Otoritas Jasa
                                                                               Keuangan (POJK) Nomor 32 Tahun
                                                                               2024 tentang Pengembangan dan
                                                                               Penguatan Transaksi dan Lembaga
                                                                               Efek (POJK 32/2024). Hal itu untuk
                                                                               semakin meningkatkan integritas dan
                                                                               efisiensi pasar modal Indonesia, serta
                                                                               memperkuat perlindungan investor guna
                                                                               mendukung pertumbuhan ekonomi
                                                                               nasional yang berkelanjutan.
                                                                                  POJK 32/2024 diterbitkan sebagai
          OJK menghadirkan empat kebijakan prioritas                           tindak lanjut amanat Undang-
          di 2025 untuk menjaga Sektor Jasa Keuangan                           Undang Nomor 4 Tahun 2023 tentang
                                                                               Pengembangan dan Penguatan Sektor
          (SJK) agar tetap resilient sehingga mampu                            Keuangan (UU P2SK), yang antara lain
          memberikan daya ungkit yang lebih besar bagi                         terkait bidang pasar modal, keuangan
                                                                               derivatif, dan bursa karbon.
          pertumbuhan ekonomi Indonesia di masa                                   Tak hanya itu, di awal tahun ini,
          mendatang.                                                           OJK juga mengeluarkan POJK Nomor
                                                                               33 Tahun 2024 tentang Pengembangan
                                                                               dan Penguatan Pengelolaan Investasi
          Mahendra Siregar, Ketua Dewan Komisioner OJK                         di Pasar Modal. POJK ini merupakan
                                                                               peraturan pelaksanaan dari Pasal 24
                                                                               Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1995
          daya ungkit yang lebih besar bagi   bagi program prioritas nasional yang   tentang Pasar Modal sebagaimana telah
          pertumbuhan ekonomi Indonesia di   juga menjadi bagian dari strategi   diubah dengan Undang-Undang Nomor
          masa mendatang.                   bisnis IJK. Kedua, pengembangan SJK   4 Tahun 2023 tentang Pengembangan
            “Kami optimistis kinerja sektor jasa   untuk pertumbuhan yang inklusif dan   dan Penguatan Sektor Keuangan yang
          keuangan di 2025 akan berlanjut,”   berkelanjutan.                   berkaitan dengan Pengelolaan Investasi
          kata Mahendra Siregar, Ketua Dewan   Ketiga, SJK yang kuat menjadi   di Pasar Modal.
          Komisioner OJK, dalam Pertemuan   fondasi bagi tangguhnya perekonomian,
          Tahunan Industri Jasa Keuangan (PTIJK)   sehingga menjadi prioritas kebijakan   Stimulus Kinerja
          2025, yang digelar di Jakarta Februari   penguatan kapasitas SJK dan penguatan   OJK bersama pihak terkait lainnya
          lalu.                             pengawasan. Keempat, meningkatkan   memang terus bergotong royong untuk
            OJK menerbitkan empat kebijakan   efektivitas penegakan integritas dan   menstimulus kinerja industri pasar
          prioritas di 2025. Pertama, optimalisasi   perlindungan konsumen dalam rangka   modal Indonesia. Meski kinerja IHSG
          kontribusi SJK dalam mendukung    meningkatkan kepercayaan masyarakat   sedang tertekan, namun terpantau
          pencapaian target program prioritas   dan investor terhadap SJK.     jumlah investor pasar modal Indonesia
          pemerintah. OJK mengarahkan Industri   “Di pasar modal, penghimpunan   pada akhir Januari 2025 telah
          Jasa Keuangan (IJK) mengambil peran   dana (di 2025) ditargetkan sebesar   mencapai tonggak penting dengan
          mendorong pertumbuhan antara      Rp220 triliun. Sinergi kebijakan dengan   menembus angka 15 juta Single Investor
          lain melalui perluasan pembiayaan   berbagai pihak baik pemerintah, otoritas   Identification (SID).


         44   Edisi 213 / 2025 / Th.XX    www.stabilitas.id
   39   40   41   42   43   44   45   46   47   48   49