Page 563 - Asas-asas Keagrariaan: Merunut Kembali Riwayat Kelembagaan Agraria, Dasar Keilmuan Agraria dan Asas Hubungan Keagrariaan di Indonesia
P. 563

a.   apa urgensi lahirnya Perda SIM-TN, dan bagaimana proses terbitnya
                 SIM-TN?
            b.   implikasi apakah yang ditimbulkan oleh penerbitan SIM-TN?
            c.   bagaimana solusi atas permasalahan tersebut bagi administrasi
                 pertanahan yang baik?


            3.   Tujuan Penelitian

                 Penelitian ini bertujuan untuk:

            a.   mengetahui urgensi lahirnya Perda SIM-TN dan proses terbitnya
                 SIM-TN.
            b.   mengetahui implikasi yang ditimbulkan oleh penerbitan SIM-TN.
            c.   merumuskan solusi atas permasalahan untuk menyusun administrasi
                 pertanahan yang baik.



            4.   Kegunaan Penelitian

                 Kegunaan penelitian ini adalah:

            a.   bagi Pemda, penelitian ini memberi informasi perihal implikasi yang
                 timbul daripada penerbitan SIM-TN dan upaya perbaikannya; dan
            b.   bagi BPN RI, merupakan masukan untuk mencermati fenomena
                 ’alas hak’ yang diterbitkan Pemda, dan tindakan lebih lanjut dalam
                 mengantisipasi implikasi yang ditimbulkannya.



























            532      Hubungan Keagrariaan
   558   559   560   561   562   563   564   565   566   567   568