Page 35 - 5. buku ikan tuna oke
P. 35
Bahan yang dibutuhkan:
Bahan isi martabak
15 lembar kulit martabak siap pakai
daun bawang iris tipis
1 buah wortel iris kotak-kotak kecil
250 gram daging ikan tuna, kukus dan hancurkan atau di
suwir-suwir
3 butir telur ayam, kocok
Minyak secukupnya untuk menggoreng dan menumis
Bahan bumbu martabak
1 buah bawang bombay iris kecil-kecil
2 sendok makan bawang putih cincang
1 sendok teh merica bubuk
1 sendok teh bumbu kari, siap pakai (pilihan)
Cara membuat
Panaskan 3 sendok makan minyak di wajan anti lengket
untuk menumis bawang bombai dan bawang putih
Masukan wortel yang sudah dipotong kecil-kecil, tunggu
sebentar kemudian masukan daging tuna suwir, merica,
garam, dan bumbu kari. Aduk hingga rata. Angkat dan
dinginkan.
27