Page 427 - AR DPBM-2016--SMALL
P. 427

Analisis & Pembahasan Manajemen   Tata Kelola Dana Pensiun    Laporan Keuangan Konsolidasi

                    Management Discussion & Analysis  Good Pension Fund Governance  Consolidated Financial Report




                   DANA PENSIUN BANK MANDIRI                                DANA PENSIUN BANK MANDIRI
                   ANALISA INVESTASI DAN                                       INVESTMENT ANALYSIS AND
                   CATATAN ATAS LAPORAN INVESTASI              NOTES TO THE STATEMENT OF INVESTMENTS
                   (Lanjutan)                                                                 (Continued)
                   Untuk Tahun yang Berakhir pada                                        For the Year Ended
                   Tanggal 31 Desember 2016                                              December 31, 2016

                           -   berjenis jaminan terbatas pada Surat   -  type  of   limited  warranty  on
                              Berharga Negara, surat berharga            Government Marketable  Securities,
                              yang diterbitkan oleh Bank Indonesia,      marketable securities issued by  Bank
                              dan/atau  obligasi korporasi dengan        Indonesia, and/or corporate bond  with
                              minimal rating A  yang dikeluarkan         minimum rating of  A issued  by
                              oleh perusahaan pemeringkat efek           securities rating  agency that has
                              yang  telah mendapat izin  usaha dari      license from the Regulator;
                              Regulator;
                           -   tidak  melebihi jangka waktu 90        -  no  more  than  90 (ninety) days  time
                              (sembilan puluh) hari;                     period;
                           -   memiliki  nilai  paling banyak 80%     -  have value  at  most 80%  (eighty
                              (delapan puluh persen)  dari nilai         percent) of  market  value of  the
                              pasar   surat   berharga  yang             collateral securities; and
                              dijaminkan; dan
                           -   terdaftar di Kustodian Sentral Efek    -  registered in  Kustodian Sentral  Efek
                              Indonesia  atau  Bank  Indonesia           Indonesia or Bank Indonesia Scriptless
                              Scriptless  Securities  Settlement         Securities Settlement System (BI-S4).
                              System (BI-S4).

                   2.f.   Batasan  kualitatif  per  jenis  investasi    2.f.  The qualitative limitations  by type of
                        berdasarkan  Arahan   Investasi  adalah     investment  based on the Investment
                        sebagai berikut:                            Directives are as follows:
                        a.  Investasi pada Deposito Berjangka,      a.  Investment  in Time Deposits,  On Call
                           Deposito on Call, Sertifikat Deposito, dan   Deposits, Certificate  Deposits, and
                           Tabungan:                                   Saving Accounts;
                           -   Investasi pada  Deposito Berjangka,     -   Investment in  Time  Deposits, On
                              Deposito  on Call, Sertifikat Deposito      Call Deposits,  Certificate Deposits,
                              dan   Tabungan    hanya   dapat             and  Saving  Accounts can  only be
                              ditempatkan pada bank yang memiliki         invested at  a bank  has a minimum
                              total aset minimal Rp10 triliun,            assets  of Rp10  trillion,  minimum
                              minimal  Capital Adequacy Ratio             Capital  Adequacy  Ratio   (CAR)
                              (CAR)  sebesar yang dipersyaratkan          requirement  by the Regulator and
                              oleh  Regulator dan  harus beroperasi       must  be operating  in Indonesia
                              di  lndonesia,  serta termasuk dalam        including in  the criteria  of  healthy
                              kriteria  bank  yang  sehat  dan            bank and  giving a  competitive
                              memberikan tingkat bunga/discount           discount rate for Pension Fund;
                              rate  yang kompetitif  bagi Dana
                              Pensiun;
                           -   Jika  bank   yang   merupakan           -   If  the bank is  a  subsidiary  of the
                              perusahaan anak yang  mayoritas             majority ownership  of the  founder,
                              dimiliki oleh Pendiri tidak wajib           there is no limitation on the required
                              memperhatikan batasan total aset            assets  of Rp10  trillion,  but is  still
                              minimal Rp10 triliun namun tetap            requires the  provision or  the criteria
                              mensyaratkan ketentuan atau kriteria        of a healthy bank from the Regulator
                              bank yang sehat dari Regulator yang         as  described in the Guidelines for
                              dijelaskan pada Pedoman Investasi           Pension  Fund   Investment   and
                              Dana Pensiun  serta memberikan              provides a competitive discount rate
                              tingkat bunga/discount rate  yang           for Pension Fund;
                              kompetitif bagi Dana pensiun;
                           -   Kriteria  bank  yang  sehat  dari       -   The  criteria of  a  healthy bank from
                              Regulator diatur dalam  pedoman             the Regulator is set in the investment
                              Investasi Dana Pensiun; dan                 guidelines of  the  Pension Fund
                                                                          Investment; and
                           -   Khusus untuk investasi pada sertifikat   -   Investment  in  certificate of  deposits
                              deposito pada bank hanya dapat              in bank can only be invested if  it  is
                              dilakukan apabila  scriptless  dan          scriptless  and administrated  by
                              diadministrasikan oleh KSEI.                KSEI.

                   Final draft/March 2, 2017                                              paraf:
                                                              11


                                                                   Laporan Tahunan 2016 Annual Report | Dana Pensiun Bank Mandiri
                                                                                                                 427
   422   423   424   425   426   427   428   429   430   431   432