Page 83 - E-Modul Dasar-Dasar Konstruksi Bangunan&Teknik Pengukuran Tanah_dheaamalia_rev1
P. 83
KEGIATAN
Pelaksanaan Pekerjaan Konstruksi (Beton dan Baja)
BELAJAR 4
Tujuan Pembelajaran
• Menerapkan prosedur pekerjaan konstruksi beton
• Melaksanakan pekerjaan konstruksi beton
• Menerapkan prosedur pekerjaan konstruksi baja
• Melaksanakan pekerjaan konstruksi baja
Peta Konsep
Pelaksanaan Pekerjaan Konstruksi
Pekerjaan Pekerjaan
Konstruksi Beton Konstruksi Baja
Bekesting dan
Tiang Perancah Penyiapan
Bahan
Pemasangan
Tulangan Pemilihan Alat
Penyambungan
Membuat
Adukan Beton
Proses
Penyambungan
Penegecoran
Beton
Perawatan Beton
dan Pembongkaran
Papan Acuan
Kata Kunci :
- Bekesting - Pengelasan
- Baja - Perancah
- Beton - Scaffolding
77