Page 21 - BUKU PENGAYAAN ELEKTRONIK BERBASIS MIT MATERI SISTEM PENCERNAAN
P. 21
Asam amino adalah bahan baku pembentuk protein. Saat 8
mengonsumsi makanan yang mengandung protein, sistem
pencernaan tubuh akan memecahnya kembali menjadi asam
amino. Pecahan-pecahan asam amino itulah yang akan
digunakan oleh tubuh untuk menjalankan serangkaian fungsi
penting.
Gambar 1.8 Emil Fisher
ahli kimia asal jerman yang
menemukan protein
Pernah dengar kisah Binaraga yang makan
puluhan butir telur dalam sehari?
5
\ Telur mengandung banyak protein yang
penting untuk membangun otot Mengapa??
Protein dibangun oleh AsamAmino yang dibagi
menjadi Asam amino esensial, Non esensial,
8 dan esensial conditional
Gambar 1.9 Binaragawan
dan telur sebagai sumber
protein
5
1. Asam amino esensial
Asam amino yang tidak dapat diproduksi sendiri oleh tubuh, artinya harus mengkonsumsi
makanan untuk memenuhinya. Contohnya :
Histidin Fenilalin
Isoelusin Treonin
Triptofan
Leusin
Lisin Valin
Metionin
2. Asam amino non esensial
Asam amino non esensial dapat diproduksi sendiri oleh tubuh. Artinya, tidak harus
mengkonsumsi makanan untuk memenuhinya. Contohnya:
8