Page 145 - PERTEMPURAN TELUK CIREBON
P. 145

Pertempuran Teluk Cirebon





                           kesulitan  dalam  hal  peluru,  sebab  peluru  yang  ada
                           pada  waktu  itu  sangat  minim  sekali.  Untuk  mencari

                           jalan  keluar,  maka  komandan  pasukan  telah
                           memerintahkan  kepada  Letnan  Soedibjo  dan  Letnan

                           Oentoeng  berangkat  ke  Kuningan  untuk  meminta

                                            87
                           tambahan peluru.
                               Baru  saja  akan  melaksanakan  pemberangkatan

                           kurir,  tiba-tiba  saja  markas  di  Cigobang  mendapat
                           serangan  dari  pasukan  Belanda.  Terjadilah  tembak

                           menembak  mengakibatkan jatuhnya korban di antara

                           anggota. Ditambah pula adanya penangkapan atas diri
                           Letnan  Soedibjo  oleh  pihak  Belanda.  Untuk

                           mengimbangi atas tertawannya Letnan Soedibjo, maka
                           pasukan  mengadakan  pencegatan  terhadap  konvoi

                           Belanda di desa Kobakan yang berjumlah 3 kendaraan

                           dengan  muatan  kurang  lebih  3  peleton  pasukan
                           Belanda.  Dalam  pencegatan  ini  semua  kendaraan

                           berikut  isinya  hancur.  Rupa-rupanya  di  belakang
                           ketiga  truk  militer  Belanda  tadi  masih  ada  lagi  truk

                           yang    juga    berisi   pasukan   Belanda     beserta
                           perlengkapannya.     Kemudian      terjadi   tembak-

                           menembak  yang  berlangsung  cukup  lama.  Dalam

                           tembak-menembak  tersebut  di  pihak  ALRI  gugur
                           sebanyak  12  anggota  dan  dimakamkan  di  desa

                           Kobakan,  sedangkan  pasukan  Belanda  dapat  dipukul


                        87  Dinas Sejarah TNI-AL, Sejarah Tentara Nasional Indonesia
                        Angkatan Laut (Periode Perang Kemerdekaan) 1945-1950.(Jakarta :
                        Dinas Sejarah TNI-AL,1973), hal. 514



                                                  132
   140   141   142   143   144   145   146   147   148   149   150