Page 638 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 8 OKTOBER 2020
P. 638

Judul               Mogok Nasional Berlanjut, KSPI Desak Pemerintah-DPR Batalkan UU
                                    Ciptaker
                Nama Media          sindonews.com
                Newstrend           Omnibus Law
                Halaman/URL         https://nasional.sindonews.com/read/188288/12/mogok-nasional-
                                    berlanjut-kspi-desak-pemerintah-dpr-batalkan-uu-ciptaker-1602033032
                Jurnalis            Fahmi Bahtiar
                Tanggal             2020-10-07 08:43:00
                Ukuran              0
                Warna               Warna
                AD Value            Rp 17.500.000
                News Value          Rp 52.500.000
                Kategori            Dirjen PHI & Jamsos
                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Negatif



              Narasumber

              negative  -  Said  Iqbal  (Presiden  KSPI)  Aksi  buruh  dilakukan  dengan  tertib,  damai,  dan  tidak
              anarkis. Aksi ini dilakukan semata-semata untuk meminta pemerintah dan Dewan Perwakilan
              Rakyat (DPR) membatalkan omnibus law

              positive  -  Said  Iqbal  (Presiden  KSPI)  KSPI  mengimbau  buruh  yang  melakukan  aksi  tetap
              mengutamakan kesehatan agar tidak terpapar COVID-19. Para buruh harus tetap menggunakan
              masker di lokasi aksi dan menjaga jarak



              Ringkasan

              Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (  KSPI  ) menyatakan aksi mogok nasional di sejumlah
              daerah masih akan berlanjut pada hari ini. Presiden KSPI Said Iqbal membantah mogok nasional
              ini sebagai aksi ilegal.

              Berdasarkan data KSPI, aksi mogok nasional telah terjadi di Serang, Cilegon, Tangerang, Jakarta,
              Depok, Bogor, Bekasi, dan Karawang. Selain itu, mogok nasional untuk memprotes pengesahan
              Undang-undang Cipta Kerja (  UU Ciptaker)  ini dilakukan di Semarang, Surabaya, Pasuruan,
              Gresik, Medan, Batam, Banjarmasin, dan Gorontalo.



              MOGOK NASIONAL BERLANJUT, KSPI DESAK PEMERINTAH-DPR BATALKAN UU
              CIPTAKER

              Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (  KSPI  ) menyatakan aksi mogok nasional di sejumlah
              daerah masih akan berlanjut pada hari ini. Presiden KSPI Said Iqbal membantah mogok nasional
              ini sebagai aksi ilegal.

              Berdasarkan data KSPI, aksi mogok nasional telah terjadi di Serang, Cilegon, Tangerang, Jakarta,
              Depok, Bogor, Bekasi, dan Karawang. Selain itu, mogok nasional untuk memprotes pengesahan

                                                           637
   633   634   635   636   637   638   639   640   641   642   643