Page 165 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 4 MEI 2021
P. 165

"Permasalahannya,  pekerjaan  baru  tersebut  membutuhkan  tuntutan  kompetensi  yang  baru.
              Inilah yang harus disiapkan. Mau tidak mau kita harus memanfaatkan teknologi digital," ujarnya
              dalam diskusi virtual, Senin (3/2/2021).

              Kemenaker  saat  ini  sudah  membangun  sistem  informasi  ketenagakerjaan  (Sisnaker)  sebagai
              ekosistem  digital  yang  menjadi  platform  bagi  segala  jenis  layanan  publik  dan  aktivitas
              ketenagakerjaan, baik di pusat dan daerah.










































































                                                           164
   160   161   162   163   164   165   166   167   168   169   170