Page 30 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 1 OKTOBER 2020
P. 30

Menurut Hariyadi, selama 20 tahun, pemerintah selama ini hanya fokus terhadap jaminan sosial,
              proteksi, serta sisi ketenagakerjaannya.
              "Kebetulan  di  Indonesia  menurut  pengamatan  kami  itu  adalah  lebih  banyak  menitikberatkan
              kepada sisi proteksi atau sisi jaminan sosial atau dari sisi ketenagakerjaannya itu yang lebih
              mengemuka dalam kurun waktu 20 tahun terakhir ini," ujarnya.

              Pemerintah  diharapkan  fokus  terhadap  sisi  pasokan  dan  permintaan  (supply  and  de-mand).
              Menurut  Hariyadi,  tanpa  adanya  supply  dan  demand  maka  pekerjaan  yang  layak  akan  sulit
              terpenuhi.  "Kalau  kila  tidak  memperhatikan  dari  sisi  supply  and demand  maka  ini  akan  sulit
              seimbang  karena  pckcijaan  yang  layak  itu  bisa  terwujud  dengan  baik  pada  saat  supply  dan
              demand itu terpenuhi," ucapnya.

              Ia  menyebut,  dua  negara  yaitu  Vietnam  dan  C  hina  yang  mengutamakan  pasokan  dan
              permintaan akan suatu barang sehingga berdampak kepada penyerapan tenaga kerja yang lebih
              banyak. (Ade Miranli Karunia)



























































                                                           29
   25   26   27   28   29   30   31   32   33   34   35