Page 115 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 12 OKTOBER 2020
P. 115
dari gabungan pendapatan mereka yang mencapai Rp 10 juta per bulan. Pengeluaran atau biaya
hidup bisa ditekan karena pasangan ini tinggal di rumah mertua Budi di Jakarta Utara.
Budi sudah setahun bekerja di bank swasta itu. Perpanjangan kontrak di perusahaannya
maksimal lima tahun. Setelah itu, perusahaan akan memutuskan apakah karyawan akan
diangkat menjadi karyawan tetap atau tidak dikontrak lagi.
Situasi ini disoroti Sekretaris Jenderal Organisasi Pekerja Seluruh Indonesia (OPSI) Timboel
Siregar. Menurut dia, ketidakjelasan sumber draf RUU Cipta Kerja menciptakan kesimpang
siuran. Di sisi lain, klarifikasi pemerintah dinilai parsial dan tidak pas.
Situasi ini juga membuat Jajang semakin tak berani bermimpi. (AGE/FAI)
114