Page 250 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 12 OKTOBER 2020
P. 250

Judul               Hotman Paris Perlihatkan Salinan Omnibus Law, Kirim Pesan Terbuka
                                    ke Anggota DPR
                Nama Media          liputan6.com
                Newstrend           Omnibus Law
                Halaman/URL         https://www.liputan6.com/showbiz/read/4379255/hotman-paris-
                                    perlihatkan-salinan-omnibus-law-kirim-pesan-terbuka-ke-anggota-dpr
                Jurnalis            Wayan Diananto
                Tanggal             2020-10-11 13:30:00
                Ukuran              0
                Warna               Warna
                AD Value            Rp 17.500.000
                News Value          Rp 52.500.000
                Kategori            Kementerian Ketenagakerjaan
                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Positif



              Narasumber

              negative - Hotman Paris Hutapea (Pengacara) Hotman Paris dengan Undang-undang Cipta Kerja
              Omnibus Law. Rekan-rekan saya para pengacara, mantan pengacara yang sekarang jadi anggota
              DPR

              negative - Hotman Paris Hutapea (Pengacara) Di Depnaker, di Pengadilan, bisa kasasi sampai
              PK  bisa  sampai  dua  tahun.  Jadi  harus  segera  dibuat  undang-undang,  bahwa  perkara  soal
              pesangon harus putus dalam tempo satu bulan

              negative - Hotman Paris Hutapea (Pengacara) Kenapa di Pengadilan Niaga perkara kepailitan
              yang triliunan, perintah undang-undang harus putus dalam temnpo 60 hari. Bahkan PKPU, PKPU
              dalam Pengadilan Niaga yang triliunan harus putus dalam 20 hari
              neutral - Hotman Paris Hutapea (Pengacara) Coba dibikin seperti itu dalam perkara pesangon,
              pasti akan ada keberadilan

              negative - Hotman Paris Hutapea (Pengacara) Coba dibikin seperti itu dalam perkara pesangon,
              pasti akan ada keberadilan.


              Ringkasan

              Pengesahan Undang-undang Cipta Kerja atau Omnibus Law oleh DPR RI baru-baru ini memantik
              gelombang protes. Masyarakat hingga sejumlah figur publik bereaksi. Salah satunya,  Hotman
              Paris  Hutapea.  Sabtu (10/10/2020),  Hotman Paris  memberikan perspektif seputar Omnibus
              Law,  nasib  buruh  yang menuntut  pesangon,  hingga  proses peradilan  yang  menyertainya.  Ia
              mengirim pesan terbuka ke pihak terkait.







                                                           249
   245   246   247   248   249   250   251   252   253   254   255