Page 266 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 21 OKTOBER 2020
P. 266
Judul 1 Tahun Jokowi-Ma'ruf Amin, Ada 5 Kebijakan Positif Jaminan Sosial.
Apa Saja?
Nama Media bisnis.com
Newstrend Pemerintahan Jokowi-Ma'ruf
Halaman/URL https://finansial.bisnis.com/read/20201020/215/1307294/1-tahun-
jokowi-maruf-amin-ada-5-kebijakan-positif-jaminan-sosial-apa-saja
Jurnalis redaksi
Tanggal 2020-10-20 10:37:00
Ukuran 0
Warna Warna
AD Value Rp 17.500.000
News Value Rp 52.500.000
Kategori Dirjen PHI & Jamsos
Layanan Korporasi
Sentimen Positif
Narasumber
neutral - Agus Susanto (Direktur Utama BPJS Ketenagakerjaan) Semua kenaikan manfaat
tersebut dilaksanakan tanpa penyesuaian iuran
neutral - Agus Susanto (Direktur Utama BPJS Ketenagakerjaan) Kebijakan-kebijakan tersebut
merupakan bukti bahwa pemerintah memberikan perhatian khusus terhadap penyelenggaraan
jaminan sosial ketenagakerjaan dan peserta BP Jamsostek
Ringkasan
Badan Penyelenggara Jaminan Sosial atau BPJS Ketenagakerjaan menilai bahwa
penyelenggaraan program perlindungan ketenagakerjaan menunjukkan perkembangan positif
dalam satu tahun kepemimpinan Jokowi-Ma'ruf Amin.
Direktur Utama BPJS Ketenagakerjaan atau BP Jamsostek Agus Susanto menilai bahwa
penyelenggaraan program jaminan sosial menunjukkan perkembangan positif dalam periode
kedua kepemimpinan Presiden Joko Widodo. Hal tersebut menurutnya terlihat dari sejumlah
kebijakan yang diterbitkan pemerintah terkait jaminan sosial.
1 TAHUN JOKOWI-MA'RUF AMIN, ADA 5 KEBIJAKAN POSITIF JAMINAN SOSIAL.
APA SAJA?
Badan Penyelenggara Jaminan Sosial atau BPJS Ketenagakerjaan menilai bahwa
penyelenggaraan program perlindungan ketenagakerjaan menunjukkan perkembangan positif
dalam satu tahun kepemimpinan Jokowi-Ma'ruf Amin.
Direktur Utama BPJS Ketenagakerjaan atau BP Jamsostek Agus Susanto menilai bahwa
penyelenggaraan program jaminan sosial menunjukkan perkembangan positif dalam periode
kedua kepemimpinan Presiden Joko Widodo. Hal tersebut menurutnya terlihat dari sejumlah
kebijakan yang diterbitkan pemerintah terkait jaminan sosial.
265