Page 54 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 8 SEPTEMBER 2020
P. 54
Judul Pemerintah Terbitkan Aturan Penyesuaian Iuran Program BP Jamsostek
Nama Media Investor Daily
Newstrend Diskon Iuran BPJS Ketenagakerjaan
Halaman/URL Pg23
Jurnalis Prisma Ardianto
Tanggal 2020-09-08 05:08:00
Ukuran 265x191mmk
Warna Hitam/Putih
AD Value Rp 63.600.000
News Value Rp 190.800.000
Kategori Dirjen PHI & Jamsos
Layanan Korporasi
Sentimen Positif
Narasumber
negative - Ardianto (None) Bahwa ketidakmampuan perusahaan membayar iuran jaminan sosial
ketenagakerjaan secara masif dapat berdampak pada kesinambungan penyelenggaraan Program
Jaminan Sosial Ketenagakerjaan
Ringkasan
Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 49/2020 tentang Penyesuaian Iuran Program Jaminan Sosial
Ketenagakerjaan (Jamsostek) Selama Bencana Non Alam Penyebaran Covid-19 resmi
diundangkan pada 1 September 2020. Aturan tersebut mengakomodasi penyesuaian iuran pada
sejumlah program BP Jamsostek tanpa mengurangi manfaat peserta.
Ditandatangani Presiden Republik Indonesia pada 31 Agustus2020, PP Nomor 49/2020 tersebut
menimbang bahwa pandemi Covid-19 berimplikasi pada aspek ekonomi dan sosial yang
berdampak luas di Indonesia. Pandemi mengakibatkan kerugian bagi perusahaan dan berpotensi
terhadap ketidakmampuan perusahaan memenuhi hak pekerja atau buruh termasuk membayar
iuran jaminan sosial ketenagakerjaan.
PEMERINTAH TERBITKAN ATURAN PENYESUAIAN IURAN PROGRAM BP
JAMSOSTEK
Oleh Prisma Ardianto_____________________________
Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 49/2020 tentang Penyesuaian Iuran Program Jaminan Sosial
Ketenagakerjaan (Jamsostek) Selama Bencana Non Alam Penyebaran Covid-19 resmi
diundangkan pada 1 September 2020. Aturan tersebut mengakomodasi penyesuaian iuran pada
sejumlah program BP Jamsostek tanpa mengurangi manfaat peserta.
Ditandatangani Presiden Republik Indonesia pada 31 Agustus2020, PP Nomor 49/2020 tersebut
menimbang bahwa pandemi Covid-19 berimplikasi pada aspek ekonomi dan sosial yang
berdampak luas di Indonesia. Pandemi mengakibatkan kerugian bagi perusahaan dan berpotensi
53