Page 135 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 10 NOVEMBER 2020
P. 135
Judul Menaker Ida: Subsidi Gaji Disalurkan Hari Ini
Nama Media tribunnews.com
Newstrend Santunan Pegawai Swasta
Halaman/URL https://www.tribunnews.com/bisnis/2020/11/09/menaker-ida-subsidi-
gaji-disalurkan-hari-ini
Jurnalis Sanusi
Tanggal 2020-11-09 16:08:00
Ukuran 0
Warna Warna
AD Value Rp 17.500.000
News Value Rp 52.500.000
Kategori Kementerian Ketenagakerjaan
Layanan Korporasi
Sentimen Positif
Narasumber
negative - Ida Fauziyah (Menteri Ketenagakerjaan) Sudah diproses, tapi karena selesainya
(pemadanan data) Jumat sore (6/11/2020) jadinya (disalurkan) Senin
negative - Ida Fauziyah (Menteri Ketenagakerjaan) Harusnya Jumat ya, tapi selesainya
(pemadanan data) sudah agak sore. Ini kami memang mengejar agar segera direalisasikan
secepatnya
negative - Ida Fauziyah (Menteri Ketenagakerjaan) Harus atas rekomendasi dari KPK, kami harus
memadankan data penerima program ini dengan wajib pajak. Karena di peraturan menteri itu
mereka yang dilaporkan upahnya di bawah Rp 5 juta. Nah kalau upahnya di atas itu dan wajib
pajak berarti mereka tidak berhak menerima
Ringkasan
Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah mengupayakan penyaluran bantuan subsidi gaji atau
upah (BSU) akan terlaksana pada hari ini.
Sebab pada pekan lalu, penyaluran subsidi gaji ternyata molor dari rencana pemerintah.
MENAKER IDA: SUBSIDI GAJI DISALURKAN HARI INI
, JAKARTA - Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah mengupayakan penyaluran bantuan subsidi
gaji atau upah (BSU) akan terlaksana pada hari ini.
Sebab pada pekan lalu, penyaluran subsidi gaji ternyata molor dari rencana pemerintah.
"Sudah diproses, tapi karena selesainya (pemadanan data) Jumat sore (6/11/2020) jadinya
(disalurkan) Senin," ujarnya melalui rekaman suara yang diterima Kompas.com, Senin
(9/11/2020).
134