Page 61 - Handout Digital Fisika Inti Yurindah Lestari
P. 61

BAB 3 RADIOAKTIVITAS




            a. Kesetimbangan Sekuler


            Kesetimbangan sekuler terjadi jika umur paruh induk jauh lebih besar daripada umur paruh anak.


                                                                            4
            Perbedaan antara umur paruh induk dengan anak adalah sekitar 10  kali atau lebih besar. Seingga
            konstanta peluruhan induk akan menjadi jauh lebih kecil dari konstanta peluruhan anak atau (   <
                                                                                                        1
               ) dan sebagai akibatnya
              2
                                                                                                  (3-17)
                                                −    ≈               −   2     ≈ 0
                                                          2
                                                    1
                                               2
            Sehingga,


                                                            
                                                              0 −   1   
                                                       =   1       
                                                     2
                                                             2  1
                                                                0 −   1   
                                                        =         
                                                            1 1
                                                    2 2

                                                                                                  (3-18)
                                                           =      
                                                       2 2
                                                                1 1



            b. Kesetimbangan Transien


            Kesetimbangan transien terjadi jika umur paruh induk lebih besar daripada umur paruh anak.


            Perbedaan antara umur paruh induk dengan anak adalah sekitar 10 kali atau lebih besar.Sehingga

            konstanta peluruhan induk akan menjadi lebih kecil dari konstanta peluruhan anak atau (   <    )
                                                                                                          2
                                                                                                    1
            dan  untuk  nilai  t  besar  (sangat  besar),  maka    −          diabaikan  įika  dibandingkan  dengan
                                                                  2
               −      sehingga
                 1

                                                     (   −   ) =      
                                                            1
                                                                   1 1
                                                    2
                                                       2
                                                        1  =     −   1                             (3-19)
                                                              2
                                                        2         1
            Pada  kesetimbangan  transien,  radionuklida  anak  juga  meluruh  dengan  umur  paruh  radionuklida
            induk, tetapi dengan aktivitas yang lebih besar dari radionuklida induk.








                                                                                                      56
   56   57   58   59   60   61   62   63   64   65   66