Page 56 - Al Ashri Cover Ok.cdr
P. 56

BERITA utama



            para gurunya mampu menjamin semua peserta         yaitu akhlakul karimah, bahasa, dan sains, dan
            didiknya  akan  dibimbing  ke  arah  perubahan    dapat menghasilkan empat kompetensi peserta
            yang  lebih  baik,  bagaimana  pun  kualitas      didik  sesuai  tuntutan  pendidikan  abad  21,
            akademis  dan  moral  yang  mereka  miliki.       yaitu:  creativity,  critical  thinking,
            Dengan kata lain, madrasah yang guru-gurunya      communication, dan collaboration.
            mampu  mengubah  kualitas  akademis  dan
            moral  peserta  didiknya  dari  negatif  menjadi   Proses Pembelajaran
            positif,  itulah  madrasah.  Konsekuensi  dari       Munculnya  konsep  kecerdasan  ganda
            sistem  tersebut,  manajemen  Madrasah            (multiple  intelligences)  telah  membawa
            Pembangunan  harus  dengan  senang  hati          implikasi  terhadap  sudut  pandang  dan
            menerima  semua  peserta  didik  apa  adanya,     paradigma  para  pendidik  dalam  memahami
            tanpa memilih peserta didik yang memiliki nilai   inteligensi manusia dan proses belajarnya. Titik
            akademik yang baik, karena prinsip Madrasah       sentral pembelajaran menjadi lebih diarahkan
            Pembangunan  adalah  “semua  anak  adalah         pada  bagaimana  upaya  memahami  potensi
            bintang”.                                         siswa dan keanekaragamannya dengan kata lain
               Kesimpulannya,  madrasah  unggul  adalah       paradigma pembelajaran guru harus berubah
            madrasah yang memanusiakan manusia, dalam         dari “teacher center” menjadi “student center”
            arti menghargai setiap potensi yang ada pada         Terkait  dengan  pembelajaran,  teori
            diri peserta didik. Madrasah yang fokus pada      kecerdasan  ganda  (multiple  intelligences)
            kualitas  pembelajaran  yang  dilakukan  para     dalam  pelaksanaannya  mengemukakan
            gurunya di ruang kelas maupun di luar ruang       prinsip-prinsip  sebagai  berikut  sebagaimana
            kelas.                                            yang  dikemukakan  oleh  Haggerty  (dalam
                                                              Suparno, 2004) yaitu:
             Program Ekstrakurikuler                          · Pertama, pendidikan harus memperhatikan
               Program  ekstrakurikuler  bertujuan  untuk        semua kemampuan intelektual (kecerdasan
            meningkatkan dan mengembangkan minat dan             majemuk).  Mengajar  tidak  boleh  hanya
            bakat peserta didik. Madrasah meyakini bahwa         berfokus  pada  kemampuan  yang  hanya
            kegiatan  ekstrakurikuler  memiliki  beberapa        berfokus pada logika dan bahasa saja, karena
            manfaat bagi peserta didik:                          tidak  cukup  untuk  menjawab  persoalan
            · M e n g e m b a n g k a n   k e t e r a m p i l a n    manusia secara menyeluruh.
               bersosialisasi – keterampilan   bekerjasama    · Kedua,  pendidikan  seharusnya  individual.
               dan    keterampilan  kepemimpinan                 Pendidikan harusnya lebih personal, dengan
               merupakan  kecakapan  hidup  yang  harus          memperhatikan  inteligensi  setiap  peserta
               dimiliki peserta didik.                           didik. Mengajar semua peserta didik dengan
            · Meningkatkan prestasi akademik – kegiatan          materi,  cara,  dan  waktu  yang  sama,  jelas
               ekstrakurikuler  dapat  membantu  peserta         tidak  menguntungkan  bagi  peserta  didik
               didik  mengembangkan  keterampilan                yang  berbeda  inteligensinya  dan  tidak
               pemecahan  masalah  secara  kreatif  yang         memperhatikan perbedaan yanga ada. Guru
               akan  berdampak  positif  terhadap  prestasi      perlu  menggunakan  banyak  cara  untuk
               belajar peserta didik.                            membantu siswa.
            · Mengembangkan  minat  peserta  didik  –         · Ketiga,  pendidikan  harus  memotivasi
               dengan  mengikuti  beberapa  kegiatan,            peserta  didik  untuk  dapat  menentukan
               peserta  didik  dapat  menemukan  kegiatan        tujuan dan program belajar mereka. Peserta
               sesuai minatnya.                                  didik  perlu  diberi  kebebasan  untuk
               Program  ekstrakurikuler  yang  didesain  di      menggunakan  cara  belajar  dan  cara  kerja
            Madrasah  Pembangunan  harus  dapat                  berdasarkan  minat  mereka.  Peserta  didik
            mengembangkan  tiga  pilar  keunggulan  MP,          perlu  dibantu  untuk  mengerti  potensi


            54      Al Ashri edisi 48
   51   52   53   54   55   56   57   58   59   60   61