Page 22 - Digital Flipbook Pangan Lokal Banten
P. 22

Video  3.1  Pengolahan  singkong  menjadi  kue  balok
                                              khas Menes, Pandeglang, Banten
                                              [Sumber: Dokumentasi pribadi, 2022]




                             TALAS BENENG (Xanthosoma undipes)


               Talas  beneng  merupakan  spesies  baru  yang  ditemukan  pada  tahun  2007  di  sekitar

        lereng  Gunung  Karang  Kabupaten  Pandeglang.  Istilah  talas  beneng  berasal  dari  dua  kata

        yaitu beuneur (besar atau padat) dan koneng (kuning). Umbi talas beneng berbentuk batang

        memanjang,  memiliki  kulit  berwarna  coklat,  dan  daging  umbi  berwarna  kuning  (Gambar

        3.3). Menurut Hakiki & Maulani (2020) tinggi pohon talas beneng pada usia 2 tahun bisa

        mencapai 2-2,5 m dan menghasilkan umbi dengan panjang mencapai 1,2-1,5 m dengan berat

        mencapai 40 kg  dan lingkar umbi bisa mencapai 50 cm serta  menghasilkan daun dengan

        lebar mencapai 1 m.

                                                                            KLASIFIKASI ILMIAH

                                                                      Kingdom   : Plantae

                                                                      Filum          : Spermatophyta

                                                                      Kelas          : Moncotyledonae


                                                                      Ordo           : Arales
                                                                      Famili         : Araceae

                                                                      Genus          : Xanthosoma

                                                                      Spesies        : Xanthosoma undipes


        Gambar  3.3  (A)  Tanaman  talas  beneng;  (B)  Umbi  talas
                      beneng
                      [Sumber: Nuryana, 2021]





                                                                                                            15
   17   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27