Page 44 - MODUL KELAS X
P. 44
B. Kerjakan soal-soal di bawah ini dengan benar!
1. Adit membeli 12,5 liter bensin. Tentukan persentase kesalahan pengukuran bensin tersebut !
Jawab : _________________________________________________________________________
2
2. a. Diketahui log a = x dan log b = y. Tentukan nilai log a – log !
b. log b = k dan log d, maka tentukan log a dalam x dan y !
a
b
d
Jawab : _________________________________________________________________________
3. Harga sebuah celana panjang Rp 120.000,00. Sedangkan setelah mendapat diskon harganya Rp 90.000,00.
Berapa persen diskon yang diberikan?
Jawab : _________________________________________________________________________
1 1
2
4. Jika p dan q akar-akar persamaan kuadrat 3x + x – 6 = 0, maka tentukan nilai dari + !
Jawab : _________________________________________________________________________
5. Panjang sisi suatu prsegi adalah 6,5 cm. Tentukan keliling maksimum persegi panjang tersebut!
Jawab : _________________________________________________________________________
6. Diketahui hasil pengukuran jarak pada peta 1,5 cm, sedangkan jarak sebenarnya 30 km, tentukan skala
peta tersebut!
Jawab : _________________________________________________________________________
2
7. Jika akar-akar persamaan kuadrat x – 2ax + a + 2 = 0 tidak sama tandanya, maka tentukan a yang
memenuhi!
Jawab : _________________________________________________________________________
2
8. Tentukan persamaan kuadrat yang akar-akarnya dua kali dari akar-akar persamaan kuadrat x + 8x + 10 =
0!
Jawab : ________________________________________________________________________
9. Tentukan himpunan penyelesaian berikut!
2
a. y = x d. 2x – y = 3
y = 5x -4x + 2y = -6
2
b. y = x – 22 e. 3x – 2y = -7
y = 4x – 1 -x + y = 3
c. 3x – 6y + 3z = -12
3x – 2y + 5z = -4
4x + 5y – 2z = 10
Jawab : ____________________________________________________________________
10. Diketahui permukaan sebuah meja berbentuk persegi panjang dengan panjang 16x cm dan
2
lebar 10x cm. jika luasnya tidak kurang dari 40 dm , tentukan ukuran minimum permukaan meja
tersebut!
Jawab : __________________________________________________________________
40