Page 74 - Kelas XI_PJOK_KD 3.1
P. 74

a. Analisis Menembak Bola dengan Satu Tangan Cobalah kalian

                      lakukan dan analisis               keterampilan gerak menembak

                      bola dengan  satu  tangan  melalui  urutan  gerakan  sebagai
                      berikut:

                          1) Sikap awal berdiri tegak menghadap ring/keranjang, salah

                      satu kaki di depan dengan            rileks.

                          2) Peganglah bola dengan dua tangan.
                          3) Dorong bola ke depan atas dari bahu sebelah kanan, dengan

                      sedikitmemutar lengan ke         arah bawah kanan sebelah luar,

                      sehingga sebagian besar berat bola terletak di

                        permukaan  jari-jari  dan  hampir  di  seluruh  telapak  tangan
                      kanan/kiri.

                          4) Tangan kiri/kanan membantu agar bola tidak jatuh sebelum

                      dilemparkan
                               atau ditembakkan.

                           5) Pada saat akan melepaskan tembakan, tekuk kedua lutut

                      serta tariklah bola
                                          sedikit  ke  belakang  dengan  irama  gerakan  menolak

                      tembakan.

                           6) Setelah bola lepas, pindahkan berat badan ke kaki depan

                      dan melangkah.
   69   70   71   72   73   74   75   76   77   78   79