Page 9 - JAPRI EDUKASI I (3) JULI-OKT 2020
P. 9
Budiarti, Ika Desi: Pengembangan Perangkat Flipped Classroom Berbasis Class Dojo…
pastinya dengan strategi yang tepat akan serta menyediakannya bagi siswa selama 24
membuat siswa memperoleh kebermaknaan jam setiap harinya; (4) siswa dapat
pembelajaran. Permainan yang menarik, mengakses pembelajaran beberapa guru
kegitan belajar yang eksploratif, dengan keahliannya masing-masing; (5)
pemanfaatan aplikasi online dan bentuk perkembangan flipped classroom yang
penghargaan kekinian yang melibatkan dilakukan oleh guru dilihat secara
media sosial adalah alternatif pembelajaran profesional dan saling melihat video antar
bagi siswa digital native. guru dan pembelajarnya; (6) waktu di kelas
Pendekatan pembelajaran untuk siswa dapat digunakan secara lebih efektif dan
digital native sudah banyak dikembangkan kreatif; (7) orang tua dapat memantau
dewasa ini, seperti blended learning, belajar anaknya; dan (8) pencapaian siswa
flipped classroom, game based learning, yang meningkat sehingga merangsang siswa
atau project based learning. Flipped untuk mempelajari matematika dengan level
Classroom dalam pembelajaran secara yang lebih tinggi; (9) mempelajari teori
harfiah diterjemahkan sebagai kelas yang mendukung pendekatan pembelajar
terbalik. Pembelajaran kelas terbalik dalam terkini, dan (10) menggunakan teknologi
hal ini adalah membalik prosedur secara fleksibel memang sesuai dengen
pendekatan pembelajaran yang berlangsung karakteristik pembelajaran abad 21.
secara umum. Dari yang satu model Secara singkat langkah-langkah
pembelajaran di lakukan secara utuh di pembelajaran flipped classroom dapat
kelas, menjadi bisa mendahului dijabarkan sebagai berikut: (a) sebelum
pembelajaran di kelas dan juga bisa kelas dimulai, siswa mengakses dan
mengulang kembali pembelajaran di kelas mempelajari materi pembelajaran melalui
tanpa terbatas waktu. video ataupun konten lainnya yang telah
Fulton (2012) menyatakan beberapa diunggah guru dan kemudian
alasan mengapa menerapkan pembelajaran mengumpulkan pertanyaan-pertanyaan
flipped classroom itu penting, diantaranya: terkait materi tersebut, (b) awal kelas, siswa
(1) siswa dapat memahami materi dengan mendiskusikan permasalah-permasalahan
langkah mereka masing-masing; (2) yang mereka temukan dari langkah
mengerjakan “latihan” di kelas membuat sebelumnya hingga menemukan simpulan
guru lebih mengetahui kemampuan bersama atas konsep yang didiskusikan, (c)
pemahaman siswa, baik kesulitan belajar saat kelas berlangsung, siswa berdiskusi
ataupun gaya belajarnya; (3) guru dapat untuk berlatih meningkatkan kemampuan
menyesuaikan dan memperbarui kurikulum mereka berdasarkan konsep yang telah
3