Page 239 - Komunikasi Pendidikan
P. 239

dasarnya  merupakan  salah  satu  media  komunikasi  massa.


                           Oleh karena itu, agar komunikasi dapat berlangsung mulus,


                           seorang komunikator (dalam hal in penulis) harus melakukan

                           perencanaan,         perumusan,         dan      penyusunan        tulisan


                           sedemikian  rupa  sehingga  pesan  yang  disampaikan  lewat

                           karya  tulisnya  kepada  komunikan  (para  pembaca)  dapat


                           berlangsung secara komunikatif.


                                  Menulis  sendiri  sesungguhnya  memiliki  banyak


                           manfaat.  Pertama,  menulis  dapat  membangkitkan  ide-ide

                           (gagasan)          baru.        Kedua,         menulis         membantu


                           mengorganisasikan  gagasan-gagasan  dan  menjelaskan

                           (menjernihkan)  konsep-konsep.  Ketiga,  menulis  dapat


                           membuat  jarak  antar  penulis  dan  gagasan-gagasannya


                           sehingga  gagasa-gagasan  tersebut  mudah  dievaluasi  oleh

                           penulisnya.  Keempat.  Menulis  membantu  menyerap  dan


                           mengolah  informasi  sehingga  ketika  menulis  topik  dapat


                           dipelajari  dengan  lebih  baik.  Kelima,  menulis  dapat

                           menyelesaikan  masalah;  kita  dapat  menguji  dengan


                           menguraikan  elemen-elemen  masalah  ke  dalam  bentuk


                           tulisan.  Keenam,  menulis  menjdaikan  kita  sebagai

                           pembelajar  yang  aktif  dibandingkan  menjadi  penerima


                           informasi yang pasif.
   234   235   236   237   238   239   240   241   242   243   244