Page 316 - Artikel Prosiding SEMNAS PGSD UMC 2022
P. 316

Pentingnya Manajemen Pendidikan Karakter Dalam Mewujudkan Kurikulum
                                                Merdeka di Sekolah Dasar


                                                                                          3
                                                 1
                                                                    2
                                  Indry Novita Sari , Jelita Vita Gunawan , Prabawati Nurhabibah
                          Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan , Universitas Muhammadiyah Cirebon 1,2,3
                                                                               2
                                                  1
                         Email Indryns0911@gmail.com , jelitavitagunawan03@gmail.com , prabawati@umc.ac.id
                                                                                                   3

                                                           Abstract
                  Our main focus in this study is the management of character education for students in elementary schools,
                  with details of the problems, namely planning, implementation, and evaluation. Aims to build the character
                  of  students  who  have  behavioral  and  thought  deficiencies  in  elementary  schools  through  the  curriculum
                  provided,  namely  the  Independent  Curriculum.  The  character  education  system  refers  to  understanding,
                  intelligence,  behavior  and  creativity,  so  management  is  needed  in  providing  activities  that  encourage
                  consumption  to  create  an  effect  on  the  character  of  students.  The  research  method  we  use  is  descriptive
                  qualitative  through  observation,  documentation  and  interviews.  Even  this  method  of  linking  the  world  of
                  education can be arranged regularly and according to the size and dosage of students, even though each
                  student  is  different,  but  with  activities  that  support  character,  it  can  be  chosen  as  progress  in  character
                  building  itself.  We  took the  research  at  the  State  Elementary  School  1 Articleakan.  How  are  educational
                  behaviors and activities that can support character education and teachers who manage education verbally
                  or visually. This research contains the Plan, Implementation, and Evaluation of Elementary School. With this
                  we also know the implementation of planning (plan), action (implementation), hobbit (habits) and realization
                  (realization) activities in elementary school implementation. The results of this study are to find out what
                  character values are in realizing the Independent Curriculum in elementary schools.
                  Keywords: Character Education, Character Management, Elementary School

                                                          Abstrak
                  Fokus  utama  kami  dalam  kajian  ini  adalah  manajemen  pendidikan  karakter  pada  siswa  di  sekolah  dasar,
                  dengan rincian masalah yaitu perencanaan, pelaksanaan, dan evaluasi. Bertujuan untuk membangun karakter
                  para peserta didik yang memiliki defisiensi perilaku maupun pemikiran di sekolah dasar melalui kurikulum
                  yang  disediakan  yaitu  Kurikulum  merdeka.  Sistem  pendidikan  karakter  mengacu  pada  pemahaman,
                  kecerdasan, perilaku serta perihal kreativitas dengan itu dibutuhkan manajemen dalam pemberian konsumsi
                  kegiatan  yang  mendorong  agar  menciptakan  sebuah  efek  dalam  karakter  peserta  didik.  Metode  penelitian
                  yang  kami  gunakan  adalah  deskriptif  kualitatif  melalui  kegiatan  observasi,  dokumentasi  dan  wawancara.
                  Metode inipun keterkaitan dunia pendidikan dapat di tata secara teratur dan sesuai ukuran dan takaran para
                  siswa walaupun setiap siswa berbeda tetapi dengan adanya kegiatan yang menunjang karakter dapat dipilih
                  sebagai  progres  dalam  pembentukan  karakter  itu  sendiri.  Kami  mengambil  penelitian  di  Sekolah  Dasar
                  Negeri 1 Pasalakan. Bagaimana perilaku dan kegiatan pendidikan yang bisa menunjang pendidikan karakter
                  dan guru yang memanajemenkan pendidikan secara lisan maupun visual. Penelitian ini berisikan Rencana,
                  Penerapan, dan Evaluasi dari Sekolah Dasar. Dengan ini juga kami mengetahui penerapan kegiatan planning
                  (rencana),  action  (pelaksanaan),  hobbit  (kebiasaan)  dan  realitation  (realita)  dalam  penerapan  di  Sekolah
                  Dasar. Hasilnya penelitian ini untuk mengetahui nilai-nilai karakter apa saja dalam mewujudkan Kurikulum
                  Merdeka di Sekolah dasar.
                  Kata Kunci: Pendidikan Karakter, Manajemen Karakter, Sekolah Dasar

                  A.    PENDAHULUAN
                        Pendidikan karakter pada sekolah dasar memiliki peran penting dalam menentukan sebuah
                  arah pembangunan suatu bangsa. Oleh sebab itu, pendidikan karakter harus mulai diterapkan dalam
                  dunia  kehidupan  anak-anak,  mulai  dari  lingkungan  keluarga,  lingkungan  sekolah  hingga  di
                  lingkungan  bermainnya.  Disini  pendidikan  karakter  membutuhkan  kerjasama  yang  kuat  antara
                  sekolah  dengan  orang  tuanya.  Sebab  apa  saja  yang  sudah  dipelajari  dan  diajarkan  di  sekolah
                  dengan segala keterbatasan waktu itu,idealnya di tindak lanjuti kembali atau dikuatkan oleh orang
                  tua  peserta  didik  dirumahnya.  Begitupun  sebaliknya,  dibutuhkan  sebuah  kerjasama  yang  kuat
                  antara orang tua dan guru di sekolah agar apa yang sudah orang tua ajarkan dan orang tua biasakan
                  sebuah kebiasaan baik yang sudah dilakukan di rumah juga diterapkan di sekolah. Maka, dalam hal
                  ini  pendidikan  karakter  itu  memerlukan  pengkondisian,  keteladanan  dan  pembiasaan  yang



                                                             307
   311   312   313   314   315   316   317   318   319   320   321