Page 34 - Normal Pendidikan Fondasi-Nilai dan Prinsip CU-2020-ok
P. 34
KETERANGAN:
WOCCU: World Council of Credit Union.
ACCOSCA: The Africa Cooperative and Credit Association.
AFCUL: The Australian Federation of Credit Union Limited.
CUNA: The Credit Union National Association (USA).
ACCU: The Asian Confederation of Credit Union (Bangkok).
CCCU: The Caribbean Confederation of Credit Union.
COLAC: The Confederation Latino American de Cooperative de Alhoro.
INKOPDIT: Induk Koperasi Kredit Indonesia, berpusat di Jakarta.
PUSKOPDIT: Pusat Koperasi Kredit Daerah di setiap Propinsi, untuk Propinsi
Kep. Babel berkantor di Jln. Sungai Selan, Puskopdit “Bahtera”.
CU: Credit Union (Primer-primer) seperti Kopdit Kabari, dll.
ANGGOTA: Anggota-anggota CU berasal dari masyarakat di daerah-daerah
tertentu (Desa / Kelurahan / Kecamatan / Kota / Kabupaten, dll).
b. Sejarah CU/Kopdit Kabari
Ajak peserta membaca sejarah CU/Kopdit Kabari dari Modul Pendidikan
Kopdit Kabari “Äwareness Program Credit Union – Koperasi Kredit” Modul
Kedua dari PD-1, hal. 27-32.
c. Sejarah CU/Kopdit Lain
Ajak peserta untuk mendengarkan cerita dari sejarah CU/Kopdit yang lain
(fakultatif)
d. Data Statistik Dunia/Puskopdit/Inkopdit (CUCO):
2. Diskusikan Bahan Bacaan tentang Sejarah CU
Ajak peserta untuk membaca “Sejarah CU dari Jerman Hingga Bangka Belitung”
berikut ini:
Ajak peserta untuk diskusi:
a. Sejarah berdirinya CU Awal.
34 | P a g e - D i k l a t P e n d a l a m a n N i l a i - N i l a i C U